Tinjauan Kriminologi Terhadap Tindak Pidana Kekerasan Fisik Dalam Rumah Tangga Di Desa Tamakh, Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor

Detail Cantuman

Skripsi

Tinjauan Kriminologi Terhadap Tindak Pidana Kekerasan Fisik Dalam Rumah Tangga Di Desa Tamakh, Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor

XML

Rumusan masalah penelitian ini adalah: (1) Apakahpenyebab terjadinya tindak KDRT dalam suatukeluarga di Desa Tamakh,Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor? (2) Bagaimanakah upaya yangdilakukan untuk menanggulangi tindakan KDRT dalam sebuah keluarga di DesaTamakh, Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor?Penelitian ini merupakan jenis penelitian hukum empiris. Penelitian inidilakukan di Desa Tamakh Kecamatan Pantar Tengah Kabupaten Alor.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Faktor penyebab kekerasandalam rumah tangga dipengaruhi oleh faktor dari dalam diri (faktor internal) yaitu:(a) faktor kurangnya komonikasi, (b) faktor mabuk karena minuman keras serta(c) faktor emosional dan faktor dari luar diri (eksternal) yaitu: (a) faktor ekonomidan (b) faktor penyelewengan. (2) Upaya yang dilakukan untuk menanggulangitindakan KDRT di Desa Tamakh, Kecamatan Pantar Tengah, kabupaten aloryaitu: (a) upaya pre-emtif dan (b) upaya preventif.Diharapkan kepada kepolisian sektor di wilayah kerja Pantar Tengah untuklebih mengawasi dan memperketat upayah pencegahan Kekerasan Dalam RumahTangga (KDRT) di Desa Tamakh, Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor,dalam bidang: upaya represif. Bagi masyarakat khususnya kaum laki-laki (suami)agar mengurangi kecenderungan mengkonsumsi minuman keras, mencaripekerjaan yang layak agar kebutuhan ekonomi dapat terpenuhi, rutin mengikutiibadah/pelayanan kerohanian sehingga pengaruh gender tidak didominasi olehkaum laki-laki agar tidak terjadinya kekerasan dalam rumah tangga.
Kata Kunci: Faktor penyebab, Upaya penanggulangan, Tindak Pidana Kekerasan Dalam Rumah Tangga


Detail Information

Item Type
Penulis
TRI DOMINGGUS KOILAL - Personal Name
Student ID
1702010520
Dosen Pembimbing
NIKOLAS MANU - 195805261987041001 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Nikolas Manu - 195805261987041001 - Ketua Penguji
Deddy R Ch Manafe - 197102141998021001 - Penguji 1
Orpa Ganefo Manuain - 196310201989012001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
74201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Hukum
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
742.01 KOI T
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA