Skripsi
ANALISIS YURIDIS PERBUATAN MEMASUKI RUMAH ATAU PERKARANGAN ORANG LAIN (STUDI KASUS MENGINTIP WANITA YANG SEDANG MANDI)
XMLtujuan dari penelitian ini sebagai berikut : untuk mengetahui Apakah perbuatan pelaku sesuai dengan Pasal 167 KUHP, Apakah penjatuhan pidana
berupa wajib lapor terhadap pelaku sudah sesuai dengan tujuan pemidanaan, pendekatan masalah yang digunakan dalam penelitian ini dengan cara pendekatan empiris. Dilakukan untuk memperoleh kejelasan dan pemahaman dari permasalahan penelitian berdasarkan realitas yang ada atau studi kasus. Dalam hasil penelitian ini menunjukan bahwa dalam pemeriksaan penyidik menetapkan para pelaku dengan Pasal 167 KUHP yang dikenai pidana penjara sembilan bulan dan juga mereka semua pelaku dikenakan wajib lapor. Dari hal ini penulis mencoba menganalisa Pasal 167 KUHP yang menurut penulis tidak ada efek jera bagi para pelaku, sehingga para pelaku ini seharusnya diberikan hukuman sesuai dengan Pasal 281 KUHP dengan pidana penjara di atas 1 tahun. Pidana penjara ini menurut penulis lebih maksimal dibandingkan pengenaan Pasal 167 KUHP.
Kata Kunci : Analisis Yuridis Perbuatan Memasuki Rumah, Mengintip
Wanita Mandi, Tanpa ijin, Tujuan Pemidanaan.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
EDWARD ARYON MBOROH - Personal Name
|
Student ID |
1702020029
|
Dosen Pembimbing |
RUDEPEL PETRUS LEO - 196406121990031003 - Dosen Pembimbing 1
ROSALIND ANGEL FANGGI - 198112122005012002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Darius A Kian - 197908272006041003 - Ketua Penguji
|
Kode Prodi PDDIKTI |
74201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
ILMU HUKUM
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
742.01 MBO A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |