PENGARUH PERKULIAHAN DARING TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA UNIVERSITAS NUSA CENDANA

Detail Cantuman

Skripsi

PENGARUH PERKULIAHAN DARING TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA UNIVERSITAS NUSA CENDANA

XML

ABSTRAK
Pengaruh Perkuliahan Daring Terhadap Kemandirian Belajar Mahasiswa
Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Nusa Cendana
Yani Ariyanto Talan (1701030101),
Pembimbing (I) Dr. Ch. K. Ekowati, M.Si.
Pembimbing (II) Dr. Damianus D. Samo,M.Pd.
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan metode survei
dengan pendekatan korelasional yang bertujuan untuk mengetahui Pengaruh
Perkuliahan Daring Terhadap Kemandirian Belajar Mahasiswa Program Studi
Pendidikan Matematika Universitas Nusa Cendana.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa aktif Program Studi
Pendidikan Matematika Universitas Nusa Cendana tahun ajaran 2021/2022 yang
berjumlah 393 mahasiswa aktif, dari populasi yang ada diambil sampel sebanyak 198
mahasiswa aktif menggunakan rumus slovin dengan toleransi kesalahan 5%. Teknik
pengumpulan data dalam penelitian ini berupa angket/kuesioner perkuliahan daring
dan angket/kuesioner kemandirian belajar. Teknik analisis data yang digunakan
dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear sederhana, serta uji hipotesis
menggunakan uji t dan uji nilai signifikansi.
Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan data, penulis memperoleh
kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian mengenai analisis Pengaruh
Perkuliahan Daring Terhadap Kemandirian Belajar Mahasiswa Program Studi
Pendidikan Matematika Universitas Nusa Cendana.
Perkuliahan daring berpengaruh signifikan terhadap kemandirian belajar
mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Nusa Cendana. Hal
tersebut ditunjukkan oleh nilai sebesar 12,603 dan nilai sebesar
. Karena dengan nilai signifikansi adalah maka
hipotesis penelitian dapat diterima yaitu ada pengaruh yang signifikan antara
perkuliahan daring terhadap kemandirian belajar mahasiswa Program Studi
Pendidikan Matematika Universitas Nusa Cendana.
Kata Kunci: Perkuliahan Daring, Kemandirian Belajar Mahasiswa

ABSTRACT
The Effect of Online Lectures on Independent Learning of Students of the
Mathematics Education Study Program University of Nusa Cendana
Yani Ariyanto Talan (1701030101)
Supervisor (I) Dr. Ch. K. Ekowati, M.Si
Supervisor (II) Dr. Damianus D. Samo, M.Pd
This research is a quantitative study using a survey method with a
correlational approach which aims to determine the Effect of Online Lectures on
Independent Learning of Students in the Mathematics Education Study Program,
University of Nusa Cendana.
The population in this study were all active students of the mathematics
Education Study Program at the University of Nusa Cendana for the 2021/2022
academic year, totaling 393 active students, from the existing population a sample of
198 active students was taken using the slovin formula with an error tolerance of 5%.
Data collection techniques in this study were in the form of online lecture
questionnaires and learning independence questionnaires/questions. The data analysis
technique used in this research is simple linear regression analysis, as well as
hypothesis testing using t test and significance value test.
Based on the results of the analysis and discussion of the data, the authors
obtain conclusions that can be drawn from research on the analysis of the Effect of
Online Lectures on Independent Learning of Student of the Mathematics Education
Study Program, University of Nusa Cendana.
Online lectures have a significant effect on the learning independence of
students of the Mathematics Education Study Program, Nusa Cendana University.
This is indicated by a value of 12,603 and a value of. Because with the significance
value, the research hypothesis can be accepted, namely that there is a significant
influence between online lectures on the learning independence of students of the
Mathematics Education Study Program, Nusa Cendana University.
Keywords: Online Lecture Student Learning Independence


Detail Information

Item Type
Penulis
YANI ARIYANTO TALAN - Personal Name
Student ID
1701030101
Dosen Pembimbing
Penguji
Irna K. S. Blegur, M.Pd - 19931204 202012 2 015 - Ketua Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
84202
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Matematika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.02 Tal P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA