ANALISIS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CHILDREN LEARNING IN SCIENCE (CLIS) DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP FISIKA SISWA SMP

Detail Cantuman

Jurnal

ANALISIS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CHILDREN LEARNING IN SCIENCE (CLIS) DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP FISIKA SISWA SMP

XML

Analisis penerapan Model Pembelajaran Children Learning In Science (CLIS) dan Model Pembelajaran Problem Solving Untuk Meningkatkan Pemahaman konsep fisika Siswa SMP
( Janitarly S. Nino, Kadek Ayu Astiti, S.Pd.,M.Pd, Marsi D.S Bani, S.Pd.,M.Si)
Penelitian ini adalah penelitian kajian pustaka (Library Research) untuk mengkaji tentang penerapan model pembelajaran CLIS dan problem solving Terhadap Peningkatan Pemahaman konsep. Tujuan penelitian ini : (1) Untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran Children Learning In Science (CLIS) dan model pembelajaran problem solving dalam meningkatkan kemampuan Pemahaman konsep fisika siswa. (2) Untuk mengetahui Pemahaman konsep pada pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran Children Learning In Science (CLIS) lebih tinggi dari pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran problem solving.
Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah study dokumenter yaitu suatu teknik pengumpulan data dengan menghimpun dan menganalisis dokumen-dokumen, baik berupa dokumen tertulis, gambar, maupun elektronik. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis data model Miles dan Huberman, antara lain reduksi data (data reduction), display data, dan gambaran-gambaran konklusi atau verifikasi (conclusion drawing / verification).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) model pembelajaran Children Learning In Science (CLIS) dan Problem Solving dapat meningkatkan Pemahaman konsep siswa. (2) Pemahaman konsep siswa pada pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran Children Learning In Science lebih tinggi dari pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran problem solving
Kata Kunci : Model pembelajaran Children Learning In Science (CLIS), model pembelajaran Problem Solving, Pemahaman Konsep


Detail Information

Item Type
Penulis
Janitarly Sufnighel Nino - Personal Name
Student ID
1801050024
Dosen Pembimbing
Kadek Ayu Astiti, S.Pd., M.Pd - 19880928 201404 2 002 - Dosen Pembimbing 1
Marsi - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Hartoyo Yudhawardana, S.Si., M.Si - 196911101999031003 - Penguji 1
Kode Prodi PDDIKTI
84203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.03 Nin A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA