Penggunaan Alginat Termodifikasi dan Lempung sebagai Bahan Pengontrol Pelepasan Urea dengan Teknik Enkapsulasi

Detail Cantuman

Skripsi

Penggunaan Alginat Termodifikasi dan Lempung sebagai Bahan Pengontrol Pelepasan Urea dengan Teknik Enkapsulasi

XML

Tujuan dari penelitian ini diantaranya mengetahui pengaruh variasi kadar alginat termodifikasi dan variasi kadar CaCl2 terhadap Persentase kalsium terpakai dan mengetahui bentuk kapsul urea yang dihasilkan. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah gelasi ionik dimana CaCl2 sebagai agen penaut silang berikatan silang dengan larutan alginat termodifikasi. Variasi kadar alginat meliputi 1%, 2% dan 3%, sedangkan variasi CaCl2 yaitu 2%, 2,5% dan 3%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kadar alginat termodifikasi 3% dan kadar CaCl2 3% kapsul urea yang dihasilkan kaku dan tidak mudah pecah. Sedangkan untuk persentase Ca terpakai tertinggi ditemukan pada kadar alginat termodifikasi 3% dan kadar CaCl2 3% sebesar 99,74%.
Kata Kunci: Alginat, Lempung, Enkapsulasi, Gelasi ionik.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Harnining Sofia Kune - Personal Name
Student ID
1606070011
Dosen Pembimbing
ALFIUS RIHI KALE - 197504122001121003 - Dosen Pembimbing 1
TITUS LAPAILAKA - 198406162008121002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Alfius Rihi Kale - 197504122001121003 - Ketua Penguji
Titus Lapailaka - 198406162008121002 - Penguji 1
Theodore Y K Lulan - 197910202003121001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
47201
Edisi
Published
Departement
Kimia
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
472.01 KUN P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA