Skripsi
ANALISIS TINGKAT KEUNTUNGAN PEDAGANG IKAN ECERAN PADA PASAR MINGGUAN DI KECAMATAN OMESURI KABUPATEN LEMBATA
XMLABSTRAK
Analisis Tingkat Keuntungan Pedagang Ikan Eceran Pada Pasar Mingguan Di Kecamatan Omesuri Kabupaten Lembata
Oleh :
Nur Sriwi Hartati, Dra. W. M. Ndoen, Reyner F. Makatita
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keuntungan pedagang ikan eceran pada pasar mingguan di Kecamatan Omesuri Kabupaten Lembata. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode survei dengan pendekatan mix method. Informan dalam penelitian ini ditentukan berdasarkan kriteria yang dutentukan. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder yang diperoleh melalui observasi dan wawancara. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa para pedagang ikan eceran pada pasar mingguan di kecamatan omesuri memperoleh keuntungan karena pendapatan yang diperoleh melebihi total biaya pengeluaran dan usaha yang di jalankan layak untuk dikembangkan karena nilai R/C dari masing-masing pasar lebih dari satu sesuai dengan kriterianya.
Kata kunci : keuntungan, total Biaya, pendapatan pedagang, dan pedagang ikan.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Nur Sriwi Hartati - Personal Name
|
Student ID |
1810030126
|
Dosen Pembimbing |
Reyner F. Makatita - - Dosen Pembimbing 2
|
Penguji |
Dra. Wehelmina M. Ndoen, MM - - Ketua Penguji
Reyner F. Makatita - 198107152009121003 - Penguji 1 Dr. Petrus E. de Rozar - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
61201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
|
Kontributor |
Nur Sriwi Hartati-1810030126 - Kontributor
|
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
61201 Har A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |