Skripsi
Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Konsumen Membeli Sepeda Motor Suzuki GSX RFZ Di PT. Surya Mahkota Kencana Kota Kupang
XMLDalam penelititan ini permasalahan yang terjadi yaitu kurangnya minat beli konsumen terhadap sepeda motor suzuki GSX RFZ di PT. Surya Mahkota Kencana Kota Kupang sehingga menyebabkan sepeda motor merek GSX RFZ penjualan sangat sedikit. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh bauran pemasaran (produk, harga, promosi dan distribusi) berpengaruh terhadap keputusan konsumen membeli. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan asosiatif bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara dua variabel atau lebih. Populasi dalam penelitian ini yaitu populasi tak terhingga dengan jumlah sampel 100 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear sederhana analisis regresi linear berganda, uji t dan uji f.
Berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa produk (X1) secara parsial berpengaruh namun tidak signifikan terhadap keputusan konsumen membeli (Y). Dimana nilai thitung>ttabel (1,700>1,660). namun tidak signifikan dilihat dari nilai signifikan 0,092>0,05. Harga (X2) secara parsial berpengaruh negatif terhadap keputusan konsumen membeli (Y). Dimana nilai thitung >ttabel (-1,842>1,660 ),dan tidak signifikan dengan nilai 0,069>0,05. Promosi (X3) secara parsial berpengaruh yang signifikan terhadap keputusan konsumen membeli (Y). Dimana nilai thitung >ttabel (2,171>1,660) dan nilai signifikansi sebesar 0,032<0,05. Distribusi (X4) tidak berpengaruh secara parsial terhadap keputusan konsumen membeli (Y). Dimana nilai thitung
Kata Kunci : Produk, Harga, Promosi, Distribusi dan Keputusan Konsumen Membeli
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
FLORANIA ALVIANY - Personal Name
|
Student ID |
1801080021
|
Dosen Pembimbing |
Jacob Abolladaka - 197202102006041002 - Dosen Pembimbing 1
Erika Feronika BR Simanungkalit - 199212222019032017 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Yeheskial Nggandung - 198408142019032008 - Ketua Penguji
Jacob Abolladaka - 197202102006041002 - Penguji 1 ERIKA FERONIKA Br SIMANUNGKALIT - 199212222019032017 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
87203
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Pendidikan Ekonomi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
872.03 ALV P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |