Skripsi
Pemanfaatan Ekstrak Daun Gamal (Gliricidia sepium) Sebagai Inhibitor Terhadap Laju Korosi Besi Di Dalam Larutan Asam Sulfat (H2SO4)
XMLTujuannya yaitu untuk mengetahui pengaruh penambahan konsentrasi inhibitor ekstrak daun gamal (Gliricidia sepium) dalam media korosif H2SO4 3% terhadap laju korosi dan untuk mengetahui efektifitas inhibitor daun gamal (Gliricidia sepium) terhadap korosi logam besi (Fe) serta untuk mengetahui karakteristik lapisan permukaan plat besi yang terbentuk setelah perendaman dengan inhibitor dalam media korosif H2SO4 3%. Berdasarkan hasil penelitian, ekstrak daun gamal (Gliricidia sepium) dengan konsentrasi 10% dan waktu perendaman selama 10 hari mampu menurunkan nilai laju korosi sebesar 1,81 mpy dan efisiensi inhibisinya mencapai 90,07%. Karakteristik lapisan pada permukaan plat besi setelah perendaman dengan analisis FTIR menunjukkan bahwa lapisan yang teradsorpsi dipermukaan plat besi adalah ekstrak daun gamal karena adanya interaksi antara ekstrak yang memiliki gugus fungsi OH, C=O dan C-O dengan logam yang ditandai dengan perubahan bilangan gelombang.
Kata kunci: Korosi, Inhibitor, Tanin, Gliricidia sepium
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
YELLEN THRIVENA NEOLAKA - Personal Name
|
Student ID |
1806070167
|
Dosen Pembimbing |
Sherlly M. F. Ledoh - 197905302005012002 - Dosen Pembimbing 1
REINNER ISHAQ LERRICK - 197907032005011002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Sherly M F Ledoh - 197905302005012002 - Ketua Penguji
Reinner Ishaq Lerrick - 197907032005011002 - Penguji 1 Fidelis Nitti - 198707042008121004 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
47201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Kimia
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
472.01 NEO P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |