Pola Asuh Orang Tua Terhadap Anak Remaja Dalam Membentuk Sikap Sopan-Santun Menurut Budaya Suku Dawan di Desa Oeltua Kecamatan Taebenu Kabupaten Kuapng Provinsi Nusa Tenggara Timur

Detail Cantuman

Skripsi

Pola Asuh Orang Tua Terhadap Anak Remaja Dalam Membentuk Sikap Sopan-Santun Menurut Budaya Suku Dawan di Desa Oeltua Kecamatan Taebenu Kabupaten Kuapng Provinsi Nusa Tenggara Timur

XML

Tujuan dalam penelitian ini yaitu 1) mendeskripsikan pola asuh orang tua dalam membentuk sikap sopan-santun anak remaja di Desa Oeltua Kecamatan Taebenu Kabupaten Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur. 2) mendeskripsikan hambatan orang tua dalam mendidik anak, 3)Penerapan solusi yang tepat untuk mengatasinya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Teknik pemeriksa keabsahan data menggunakan teknik triangulasi data. Hasil penelitian ini antara lain; 1) Orang tua suku dawan di Desa Oletua mengajarkan nilai sopan-santun seturut budaya suku dawan terhadap anak remaja dimulai dari pengenalan akan latar belakang budaya mereka sendiri yakni kultur dawan, baik itu penguasaan bahasa daerah suku dawan, kebiasaan-kebiasaan keseharian dalam hidup bersosial, maupun cerita tentang garis keturunan pergenerasi. 2) Pola asuh orang tua tertanam secara tegas kepada setiap anak remaja di Desa Oeltua menggunakan pendekatan khas Timor Dawan yang halus dan lembut. Dengan demikian, Desa Oeltua sendiri, pola asuh orang tua dalam membentuk sikap sopan-santu terhadap anak remaja begitu terlihat dan terlaksana dengan baik. Sebab nilai sopan-santun tersebut merupakan kekayaan yang patut dibanggakan oleh setiap masyarakat suku dawan terkhususnya di Desa Oeltua.
Kata Kunci: Pola Asuh Orang Tua, Sikap Sopan Santun


Detail Information

Item Type
Penulis
Martina Sari - Personal Name
Student ID
1801070042
Dosen Pembimbing
MAKARIUS E BRIA - 199208112020121016 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
MAKARIUS E BRIA - 199208112020121016 - Penguji 1
MARIA L BRIBIN - 199305132019032025 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87205
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.05 Sar P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA