Skripsi
Analisis Penerapan Psap No. 07 Tentang Aset Tetap Pada Dinas Kelautan Dan Perikanan Provinsi Nusa Tenggara Timur
XMLPenelitian ini membahas penerapan Pernyataan Standar Akuntansi No 07 tentang Aset Tetap pada Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Nusa tenggara Timur.Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah No 07 tentang Aset Tetap bertujuan untuk mengatur perlakuan akuntansi aset tetap yang meliputi pengakuan,pengukuran, penyusutan dan pengungkapan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penerapan PSAP No 07 tentang Aset Tetap pada Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Nusa Tenggara Timur sudah disusun sesuai dengan PSAP No 07. Penelitian ini dilakukan di Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Nusa Tenggara Timur. Pendekatan penelitian menggunakan pendekatan kualitatif. Berdasarkan hasil dari penelitian menunjukan bahwa Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Nusa Tenggara Timur sudah menerapkan standar akuntansi pemerintah No 07 tentang aset tetap. Pengakuan kepemilikan aset tetap sudah sesuai dengan PSAP No 07, pengukuran aset tetap dengan harga perolehan sudah sesuai dengan PSAP 07, penyusutan dan pengungkapan aset tetap yang sudah sesuai dengan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah No 07.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
MARIA PRIMAVITA NAHOR - Personal Name
|
Student ID |
1810020129
|
Dosen Pembimbing |
Linda Lomi Ga, SE., MSA - 19800320 200501 2 003 - Dosen Pembimbing 1
Maria P. L. Muga, SE., M.Si., Ak - 19860214 201903 2 012 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Linda Lomi Ga, SE.,MSA - 19800320 200501 2 003 - Ketua Penguji
Maria P. L. Muga, SE., M.Si., Ak - 19860214 201903 2 102 - Penguji 1 Herly M. Oematan,SE.,M.Si - 19810227200201 2 016 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
62201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Akuntansi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
622.01 Nah A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |