Skripsi
PERUBAHAN STRUKTUR DAN PERSENTASE FUNGI MIKORIZA PADA AKAR KELOR (Moringa oleifera L.) DI HUTAN PENELITIAN OELSONBAI KELURAHAN FATUKOA KECAMATAN MAULAFA KOTA KUPANG
XMLPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui struktur akar tanaman Kelor (Moringa oleifera L.) yang berasosiasi dengan mikoriza danmengetahui presentase infeksi mikoriza pada akar tanaman Kelor (Moringa oleifera L.) di Hutan Penelitian Oelsonbai Kelurahan Fatukoa Kecamatan Maulafa Kota Kupang. Penelitian inidilaksanakan pada bulan februari 2022. Penelitian ini menggunakan Deskripsi Kualitatif yang terdiri dari dua tahap yaitu prosespengambilan sampel akar secara purposive sampling kemudiandilanjutkan dengan pengamatan mikoriza di Laboratorium FKIP Biologi Universitas Nusa Cendana.Hasil penelitian menunjukan bahwaakar tanaman kelor yang terinfeksi mikoriza ditemukan adanya struktur berupa hifa, arbuskula dan vesikel dengan persentase infeksitergolong tinggi yaitu 58 %.
Kata kunci : Presentase, Kelor, Mikoriza, Kupang
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
ALTIANA AMANDA MASI - Personal Name
|
Student ID |
1606050085
|
Dosen Pembimbing |
Prof. M.L. Gaol,M.Si, Ph.D - 19651117 199103 1 002 - Dosen Pembimbing 1
Rony S. Mauboy, S. Si, M. Si - 19761002 200501 1 002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
M.L. Gaol - 19651117 199103 1 002 - Ketua Penguji
Rony S. Mauboy - - Penguji 1 Dra. Maria T. L. Ruma - 196704161963032002 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
46201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Biologi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
462.01 Mas P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |