KELAYAKAN FINANSIAL VIRGIN COCONUT OIL PRODUK STUDI KASUS UMKM SAKURA DI OESAPA TENGAH KOTA KUPANG

Detail Cantuman

Skripsi

KELAYAKAN FINANSIAL VIRGIN COCONUT OIL PRODUK STUDI KASUS UMKM SAKURA DI OESAPA TENGAH KOTA KUPANG

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kelayakan Finansial dari VCO (Virgin Coconut Oil) Produk UMKM (usaha mikro kecil menengah) di Oesapa Tengah Kota Kupang; metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dan kualitatif. Data lapangan diperoleh melalui wawancara, observasi daan dari data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil analisis kelayakan finansial memperlihatkan nilai NPV yang bernilai positif yaitu sebesar Rp. 72.033.761,2 pada discount factor 12, angka B/C sebesar > 34,5 IRR yang berada pada angka 56,3 % yang lebih besar dari discount rate (12%) dan Payback Period selama 13,3 (PP) bulan atau satu tahun, satu bulan dan 10 hari. Analisis sensitivitas dengan menaikan biaya 10% menghasilkan NPV yang bernilai positif yaitu sebesar Rp. 60.050.565,2 pada discount factor 12, angka B/C sebesar > 11,3 nilai IRR yang berada pada angka 55,7 % yang lebih besar dari discount rate (12%) dan Payback Period selama 16,8 (PP) bulan atau satu tahun, empat bulan dan 24 hari. Selanjutnya, analisis sensitivitas dengan menurunkan produk sebesar 10% menunjukkan nilai NPV Rp. 52,847,189,09, B/C > 10,38 dan IRR berkurang menjadi 55,4 % dan Payback Period menjadi lebih panjang 24,0 yakni dua tahun atau 24 bulan. Sedangkan analisis dengan menurunkan harga produksi 10% setiap tahunnya menghasilkan nilai NPV, B/C Ratio, IRR dan Payback Period yang sama dengan menurunkan produksi sebesar 10%.


Detail Information

Item Type
Penulis
Hofniard Elyasib Bunga - Personal Name
Student ID
1704020180
Dosen Pembimbing
LIKA BERNADINA - 19620223198601200 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Dr. Ir. Johanna Suek, M.Si - - Ketua Penguji
Lika Bernadina - 19620223198601200 - Penguji 1
Ir. Marthen R. Pellokila, MP. Phd - 19650317 198903 1 002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54201
Edisi
Published
Departement
Agribisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.01 Bun K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA