Skripsi
ANALISIS KEMANDIRIAN DAN PERTUMBUHAN KOPERASI SIMPAN PINJAM (KSP) KOPDIT HARMONI JAYA KOTA KUPANG
XMLPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kemandirian dan pertumbuhan melalui analisis aktiva, hutang ,ekuitas dan SHU Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Harmoni Jaya Kota Kupang Periode 2016 – 2020.
Hasil penelitian ini menunjukan perhitungan rekapitulasi penskoran rasio rentabilitas aset, rasio rentabilitas modal sendiri dan rasio kemandirian operasional pelayanan pada laporan keuangan periode 2016- 2020 yang merujuk pada peraturan Kementrian Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia Nomor : 06/per/dep.6/IV/2016 tingkat kemandirian dan pertumbuhan KSP Hrmoni Jaya Kota Kupang tidak mengalami perubahan (statis) disetiap periodenya, namun dapat dikatakan sudah cukup mandiri dalam mengelola aktiva, hutang,ekuitas dan SHU bagi anggotanya.
Kata Kunci : Koperasi, Kemandirian, Pertumbuhan, Rentabilitas, Neraca
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
ZAKARIA WILLIAM JUNIOR SIGA - Personal Name
|
Student ID |
1603020215
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
Drs. Hironnymus Jati, M.S - 195805181986031003 - - Ketua Penguji
DRS. BEI MARSELINUS, MM - 196004011988101001 - Penguji 1 Dr. Petrus E. de Rozari, M. Si - 19630703 198901 1 001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
63211
|
Edisi |
Published
|
Departement |
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
632.11 IGA
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |