ANALISIS PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERASIONAL PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (BOP PAUD) PADA PAUD BERKAT DESA TUBUHUE KECAMATAN AMANUBAN BARAT KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN

Detail Cantuman

Skripsi

ANALISIS PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERASIONAL PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (BOP PAUD) PADA PAUD BERKAT DESA TUBUHUE KECAMATAN AMANUBAN BARAT KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN

XML

Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengelolaan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini dari tahun 2017-2020 yang dilihat dari tahap perencanaan, pelaksanaan, pelaporan dan evaluasi serta melakukan analisis swot tentang pengelolaan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini. Penelitian ini dilakukan di PAUD Berkat Desa Tubuhue Kecamatan Amanuban Barat Kabupaten Timor Tengah Selatan yang adalah salah satu PAUD yang tidak memperoleh dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini pada tahun 2021. Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Penelitian ini diharapkan mampu memberikan masukan kepada Pengelola PAUD Berkat Desa Tubuhue dalam pengelolaan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini. Hasil penelitian ini menggunakan analisis SWOT tentang Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini dengan strategi yang diperoleh yaitu : Terapdatenya ketentuan juknis terbaru setiap tahun dapat memudahkan dalam pengelolaan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini; Pembentukan ketua komite sekolah dapat membantu mendatangkan banyak siswa demi peningkatan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini dan memperoleh tambahan sumber dana melalui iuran komite sekolah untuk membiayai kebutuhan sekolah; Peran ketua komite sekolah sangat penting untuk meningkatkan transparansi mulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan, pelaporan dan evaluasi sesuai prinsip pengelolaan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini.
Kata Kunci : Pengelolaan Dana, Bantuan Operasional Penyelenggaraan, Pendidikan Anak Usia Dini


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Yuliana A. Laos - Personal Name
Student ID
1810020193
Dosen Pembimbing
Maria P. L. Muga, SE., M.Si., Akt - 19860214 201903 2 012 - Dosen Pembimbing 1
Minarni A.Dethan,SE,M.Akt - 19850715 2010012 2 001 - Dosen Pembimbing 2
Yohanes Demu, SE.,MSA - 19690907 199802 1 001 - Dosen Pembimbing 3
Penguji
Maria P. L. Muga - 198602142019032012 - Ketua Penguji
Minarni A.Dethan - - Penguji 1
Yohanes Demu - 196909071998021001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
62201
Edisi
Published
Departement
Akuntansi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
622.01 Lao A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA