Skripsi
DAMPAK AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA TERHADAP PEREKONOMIAN DI DESA NANEBOT KECAMATAN RINHAT KABUPATEN MALAKA
XMLTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak akuntabilitas pengelolaan dana desa terhadap pertumbuhan ekonomi di Desa Nanebot Kecamatan Rinhat Kabupaten Malaka. Penelitian ini menggunakan Teknik Analisis Data kualitatif, serta Teknik Triangulasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dampak akuntabilitas pengelolaan dana desa terhadap pertumbuhan ekonomi di Desa Nanebot Kecamatan Rinhat Kabupaten Malaka sudah berjalan secara maksimal. Hal ini dapat dilihat dari sebagian besar dana desa yang disalurkan lebih didominasi pada Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa dan bukan pada pemerintahan Desa. Sehingga pertumbuhan ekonomi di Desa Nanebot Dapat berjalan dengan baik.
Kata Kunci : Akuntabilitas, Pengelolaan Dana Desa, Pertumbuhan Ekonomi
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Yuvenalis Seran Mau - Personal Name
|
Student ID |
1710010111
|
Dosen Pembimbing |
NIKSON TAMENO - 197301012006041001 - Dosen Pembimbing 1
FRANSINA W BALLO - 198005032006042002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Nikson Tameno - 197301012006041001 - Ketua Penguji
Fransina W Ballo - 198005032006042002 - Penguji 1 Marselina Ratu - 197903262008122004 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
60201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ekonomi Pembangunan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
602.01 Mau D
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |