Skripsi
ANALISIS TINGKAT KESEHATAN KSP KOPDIT SOLIDARITAS STA.MARIA ASSUMPTA KUPANG TAHUN 2018-2020
XMLPenelitian berjudul Analisis Tingkat Kesehatan KSP KOPDIT SolidaritasSta. Maria Assumpta Kupang Tahun 2018-2020 bertujuan untuk mengetahuitingkat kesehatan KSP KOPDIT Solidaritas Sta. Maria Assumpta Kupang tahun2018-2020 yang meliputi aspek permodalan, kualitas aktiva produktif,manajemen, likuiditas, kemandirian dan pertumbuhan dan jatidiri koperasi.Masalah yang dialami dalam penelitian ini adalah meningkatnya aktiva hutangdan modal sehingga SHU mengalami menurun. Jenis penelitian ini adalahpenelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif, teknik pengumpulan datadalam penelitian ini adalah observasi, dokumentasi dan wawancara.Hasil penelitian menunjukkan KSP Kopdit Solidaritas Sta.Maria assumptakupang Tahun 2018-2020 pada aspek permodalan nilai 9,2% dikategorikan cukupsehat, aspek kualitas aktiva produktif nilai 5,5% dikategorikan tidak sehat, aspekmanajemen nilai 14,1% dikategorikan sehat,aspek likuiditas nilai4,58dikategorikan cukup sehat, aspek kemandirian dan pertumbuhan nilai 6,42%dikatengorikan cukup sehat, aspek jati diri koperasinilai 1,75% dan dikategorikancukup sehat. Sehingga dapat disimpulkan bahwa kinerja pada KSP KopditSolidaritas Sta.Maria Assumpta Kupang tahun 2018-2020 kurang sehat dengannilai yang diperoleh selama tiga tahun terakhir adalah 51,55 sehingga berada padarentang 40%
Kata Kunci: Tingkat Kesehatan Koperasi
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
EFLINA EMA WOKAN - Personal Name
|
Student ID |
1801080108
|
Dosen Pembimbing |
Markus U.K.Yewang - 196412231994031002 - Dosen Pembimbing 1
Yeheskial Nggandung - 19630127199031002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Ari Data - 197209022003121003 - Ketua Penguji
MARKUS UMBU K YEWANG - 196423121994031002 - Penguji 1 Yeheskial Nggandung - 198408142019032008 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
87203
|
Edisi |
Published
|
Departement |
PENDIDIKAN EKONOMI
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
872.03 WOK A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |