Keberadaan Permainan Tradisional “Gasing Dan Siki Doka” di Era Modernisasi (Studi Kasus Pada Anak-Anak Desa Baumata Rt 01/Rw 01, Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang)

Detail Cantuman

Skripsi

Keberadaan Permainan Tradisional “Gasing Dan Siki Doka” di Era Modernisasi (Studi Kasus Pada Anak-Anak Desa Baumata Rt 01/Rw 01, Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang)

XML

Masalah pokok dalam penelitian ini adalah Mengapa anak anak di Desa Baumata Pusat RT001/RW01, Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang masih mempertahankan permianan tradisonal Gasing dan Siki Doka di tengah maraknya permainan moderen dan bagaimana sistem pewarisan permainan tradisional Gasing dan Siki Doka pada masyarakat di Desa Baumata Pusat RT001/RW01, Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui alasan anak-anak di Desa Baumata Pusat RT01/RW01, Kecamtan Taebenu, Kabupaten Kupang masih tetap mempertahankan permianan tradisonal Gasing Dan Siki Doka di tengah maraknya permianan moderen. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Tindakan Sosial oleh Max Weber. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Baumata RT 01/RW 01, Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang. Jumlah informan dalam peneltian ini adalah 10 dengan kriteria 8 orang anak dan 2 orang tua sebagai informan pendukung. Penelitian ini menggumakan metode penelitian kualitatif yang dapat diartikan sebagai penelitian yang menghasilkan data deskriptif mengenai kata-kata lisan maupun tertulis, dan tingkah laku yang dapat diamati dari orang-orang yang diteliti. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa alasan anak-anak bermain permainan tradisional gasing dan siki-doka adalah karena kedua permainan ini tidak harus membutuhkan banyak uang dan tempat yang luas.
Kata Kunci: Permainan Tradisional, Gasing dan Siki Doka, Era Modernisasi


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Clarita Bupu S. Lena - Personal Name
Student ID
1703030139
Dosen Pembimbing
LASARUS JEHAMAT - 197805242006041006 - Dosen Pembimbing 1
JOSEP EMANUEL JELAHUT - 196412241992031003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Lasarus Jehamat - 197805242006041006 - Ketua Penguji
Josep Emanuel Jelahut - 196412241992031003 - Penguji 1
Lenny Sofia Bire Manoe - 198009152005012003 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
69201
Edisi
Published
Departement
Sosiologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang, Nusa Tenggara Timur.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
692.01 Len K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA