Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Jasa Transportasi Ojek Online Maxim Menggunakan Regresi Linear Berganda (Studi Kasus: Mahasiswa FST Matematika)

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Jasa Transportasi Ojek Online Maxim Menggunakan Regresi Linear Berganda (Studi Kasus: Mahasiswa FST Matematika)

XML

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis apakah ada pengaruh kualitas layanan terhadap kepuasan pelanggan mahasiswa FST Matematika dalam menggunakan ojek online Maxim. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 83 orang mahasiswa. Teknik pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner dengan pengukuran skala likert.Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitas layanan (X) dengan 5 indikator yaitu bukti fisik (X_1), jaminan (X_2), daya tanggap (X_3), empati (X_4), dan kehandalan (X_5) terhadap kepuasan pelanggan (Y). Hasil penelitian ini diperoleh model regresi linear berganda Y=-2,027+0,582X_1+0,336X_4+0,274X_5, dimana X_1, X_4, dan X_5 bernilai positif yang artinya bahwa jika nilai ketiga variabel semakin meningkat maka kepuasan pelanggan juga akan meningkat.
Kata kunci: Kualitas Layanan, Kepuasan Pelanggan, Regresi Linear Berganda


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Fidelis Pulo Piran - Personal Name
Student ID
1806040035
Dosen Pembimbing
Irvandi Gorby Pasangka - 199111262019031012 - Dosen Pembimbing 1
ARIYANTO - 197505102003121002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Irvandi Gorby Pasangka.S.Si,M.Sc - 199111262019031012 - Ketua Penguji
Ariyanto - 197505102003121002 - Penguji 1
Rapmaida M. Pangaribuan - 1972202242006042001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
44201
Edisi
Published
Departement
MATEMATIKA
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
442.01 Pir A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA