Skripsi
Pengaruh Pengalaman dan Keahlian terhadap Skeptisisme Profesional Auditor Internal pada Inspektorat Daerah Provinsi Nusa Tenggara Timur
XMLPenelitian ini dilakukan pada Inspektorat Daerah Provinsi Nusa Tenggara Timur. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pengalaman dan keahlian terhadap skeptisisme profesional auditor internal pada Inspektorat Daerah Provinsi Nusa Tenggara Timur secara parsial dan simultan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Teknik penentuan sampel dalam penelitian ini adalah dengan sampel jenuh dengan jumlah responden 52 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda dengan menggunakan program aplikasi SPSS 25. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa pengalaman berpengaruh terhadap skeptisisme profesional auditor dan keahlian berpengaruh terhadap skeptisisme profesional auditor. Secara simultan, pengalaman dan keahlian berpengaruh terhadap skeptisisme profesional auditor.
Kata Kunci : Inspektorat, Pengalaman, Keahlian, Auditor Internal, Skeptisisme Profesional
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
HENGKY SEPRIANUS SOINBALA - Personal Name
|
Student ID |
1710020077
|
Dosen Pembimbing |
Sarlin P.Nawa Pau,SE.,M.Sc.,CFrA - 19921227201903 2 024 - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji |
Dr.Anthon S.Y. Kerihi,SE.,M.Si - 196108081998021001 - Ketua Penguji
|
Kode Prodi PDDIKTI |
62201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ekonomi dan Bisnis
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
622.01 Soi P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |