PERTUMBUHAN TANAMAN SAWI CAISIM (Brassica juncea L.) YANG DIBERI LIMBAH ORGANIK CAIR BUAH PEPAYA (Carica papaya L.) DAN BUAH TO MAT (Solanum lycopersicum L.)

Detail Cantuman

Skripsi

PERTUMBUHAN TANAMAN SAWI CAISIM (Brassica juncea L.) YANG DIBERI LIMBAH ORGANIK CAIR BUAH PEPAYA (Carica papaya L.) DAN BUAH TO MAT (Solanum lycopersicum L.)

XML

Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan menggunakan metode rancangan acak lengkap (RAL). Parameter yang diamati adalah, jumlah daun, luas daun, berat basa dan berat kering. Data yang di peroleh di analisis menggunakan uji One-Way Anova dan uji Duncan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pemberian konsentrasi pupuk cair buah pepaya dan tomat berpengaruh nyata pada laju pertumbuhan jumlah daun, luas daun, berat basa,dan berat kering tanaman sawi caisim. Pemberian konsentrasi pupuk organik cair (POC) 30% memberikan pengaruh yang paling efektif untuk jumlah daun, luas daun, berat basa dan berat kering.

Kata kunci: Pupuk cair buah pepaya dan tomat, pertumbuhan, sawi caisism


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
YOHANES TOPU WAWO - Personal Name
Student ID
1626050010
Dosen Pembimbing
Rony S. Mauboy - 19761002 200501 1002 - Dosen Pembimbing 1
Theresia L. Boro - 196303127 199003 2 003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
M.L. Gaol - 19651117 199103 1 002 - Ketua Penguji
DJEFFRY AMALO - 196011261993031002 - Penguji 1
Andriani Ninda Momo Nope - 198209282008122001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
46201
Edisi
Published
Departement
Biologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
622.01 Waw P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA