KELIMPAHAN JENIS TERIPANG (HOLOTHURIDEA) DI PANTAI PERO DESA WAIKA NINYO KECAMATAN KODI BANGEDO KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA

Detail Cantuman

Skripsi

KELIMPAHAN JENIS TERIPANG (HOLOTHURIDEA) DI PANTAI PERO DESA WAIKA NINYO KECAMATAN KODI BANGEDO KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelimpahan jenis Teripang dan untuk mengetahui kualitas lingkungan yang mendukung kehidupan Teripang di pantai Pero, metode yang di gunakan adalah metode transek dan plot. Lokasi penelitian terdiri dari 2 stasiun berpasir dan berkarang, jenis Teripang yang di temukan di identifikasi dan di hitung kelimpahannya. Hasil penelitian di temukan 3 Jenis Teripang Stichopus variegates, Holothuria atra, Holothuria fusconeca, dengan memiliki nilai indeks H= 2,30418 tergolong berlimpah parameter lingkungan suhu 32?, pH 8,15%, dan salinitas 30,33. Indeks kelimpahan relatif Teripang tertinggi di Pantai Pero, Desa Waika Ninyo Kecamatan Kodi Bangedo atra karena tipe substrat pantai Pero yang cukup mendukung bagi kehidupan jenis
Teripang ini.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
MARNI RAMBU ATA - Personal Name
Student ID
1637050024
Dosen Pembimbing
FRANSISKUS KIA DUAN - 196107271990031001 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Jeffry Amalo - 196011261993031002 - Ketua Penguji
Maria T Danong - 196608171993032003 - Penguji 1
M. L. Gaol - 196511171991031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
46201
Edisi
Published
Departement
Biologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.05 ATA P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA