KajianTeoritik Model Ko-infeksi Demam Berdarah dan Chikungunya

Detail Cantuman

Skripsi

KajianTeoritik Model Ko-infeksi Demam Berdarah dan Chikungunya

XML

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui parameter mana saja yang berpengaruh dalam penyebaran ko-infeksi penyakit tersebut. Analisis sensitivitas dilakukan untuk mengetahui parameter yang berpengaruh terhadap bilangan reproduksi dasar. Dari hasil analisis menunjukan laju kelahiran manusia, laju kelahiran nyamuk, laju kematian alami manusia, peluang sukses manusia ko-infeksi, peluang sukses nyamuk ko-infeksi, dan proporsi manusia yang melakukan kontak dengan nyamuk ko-infeksi yang akan tertular penyakit demam berdarah dan chikungunya pada saat yang bersamaan merupakan parameter yang berpengaruh terhadap bilangan reproduksi dasar. Laju kematian alami manusia memberikan relasi negatif, hal ini menunjukan bahwa jika terjadi peningkatan kematian alami maka penyebaran penyakit dalam suatu populasi berkurang.

Kata Kunci: Ko-infeksi, Bilangan Reproduksi Dasar, Analisis Sensitivitas, Parameter.


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1706040023
Dosen Pembimbing
MEKSIANIS ZADRAK NDII - 198305172006041003 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Meksianis Zadrak Ndii - 198305172006041003 - Ketua Penguji
Ganesha Lapenangga Putra - 199303232019031015 - Penguji 1
Irvandi G. Pasangka - 199111262019031012 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
44201
Edisi
Published
Departement
Matematika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
442.01 KEL K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA