Tindak Tutur Ekspresif Antarsiswa Kelas XI MIPA SMA Negeri 4 Kota Kupang Dalam Proses Pembelajaran

Detail Cantuman

Skripsi

Tindak Tutur Ekspresif Antarsiswa Kelas XI MIPA SMA Negeri 4 Kota Kupang Dalam Proses Pembelajaran

XML

Penelitian ini berjudul Tindak Tutur Ekspresif Antarsiswa Kelas XI MIPA SMA Negeri 4 Kota Kupang Dalam Proses Pembelajaran yang bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk tindak tutur ekspresif antarsiswa kelas XI MIPA SMA Negeri 4 Kota Kupang dalam proses pembalajaran. Teori yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teori pragmatik. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan metode kualitatif yang menekan pada penggunaan data yang di peroleh dari lapangan. Metode yang digunakan adalah metode simak dan deng tenknik rekam dan teknik catat.
Hasil penelitiannya, bentuk tindak tutur ekespresif yang di temukan yaitu pada pelajaran bahasa Indonesia berjumlah 6 tuturan berupa berupa 1)mengucap selamat, 2)berterima kasih, 3)meminta maaf, 4) memberi pujian, 5) meyetujui, 6) belasungkawa. Pada mata pelajaran sejarah bentuk tintak tutur ekspresif berjumlah 4 tuturan berupa 1) mengucap selamat, 2) berterima kasih, 3) meminta maaf, 4) memberi saran. Pada mata pelajaran ppkn bentuk tindak tutur ekspresif berjumlah 4 tuturan berupa 1) mengucap selamat, 2) terima kasih, 3) mengeluh,
3) menyetujui. Pada pelajaran biologi bentuk tindak tutur ekspresif berjumlah 4 tuturan berupa, 1) mengucap selamat, 2) terima kasih, 3) menolak, 4) memuji.

Kata Kunci : Pragmatik, Tindak Tutur, Bentuk Tindak Tutur Ekspresif Antarsiswa Kelas XI MIPA SMA 4 Kota Kupang


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
FELISIA SINDI MURNI - Personal Name
Student ID
1901010053
Dosen Pembimbing
LABU DJULI - 196207031990031002 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Labu Djuli - 196207031990031002 - Ketua Penguji
I Nyoman Reteq - 196001081986011002 - Penguji 1
Semuel Hajai Nitbani - 196105021989031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
88201
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
882.01 MUR T
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA