UPAYA PENANGGULANGAN DAN STATUS HUKUM ANAK AKIBAT KOHABITASI MENURUT HUKUM ADAT DI BAJAWA, KABUPATEN NGADA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN

Detail Cantuman

Skripsi

UPAYA PENANGGULANGAN DAN STATUS HUKUM ANAK AKIBAT KOHABITASI MENURUT HUKUM ADAT DI BAJAWA, KABUPATEN NGADA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN

XML

Kohabitasi merupakan salah satu istilah masyarakat Indonesia yang ditujukan kepada pasangan lain jenis yang hidup bersama dalam satu rumah sebagaimana layaknya suami istri yang sah, tetapi tidak diikat oleh perkawinan yang sah. Masalah pokok dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimanakah upaya pemerintah setempat untuk menanggulangi kohabitasi di Bajawa, Kabupaten Ngada? (2) Bagaimanakah status anak dari kohabitasi menurut hukum adat di Bajawa, Kabupaten Ngada dan Undang-undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan? Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian Yuridis Empiris artinya bahwa dalam menganalisis permasalahan dilakukan dengan cara memadukan bahan-bahan hukum (yang merupakan data sekunder) dengan data primer yang diperoleh di lapangan. Sumber dan bahan hukum yang digunakan yaitu bahan hukum primer, sekunder dan tersier. Hasil penelitian ini menunjukan: (1) Upaya pemerintah setempat untuk menanggulangi kohabitasi yaitu dengan bekerja sama dengan pihak agama, melakukan penyuluhan mengenai undang-undang nomor 1 tahun 1974 tentang perkawinan, dan melakukan pengawasan di lingkungan sekitar. (2) Status anak akibat kohabitasi baik menurut hukum adat maupun undang-undang nomor 1 tahun 1974 tentang perkawinan adalah anak tidak sah.
Kata Kunci: Kohabitasi, Status Anak, Hukum Adat dan Undang-Undang.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1902010369
Dosen Pembimbing
SUKARDAN ALOYSIUS - 195909061986011001 - Dosen Pembimbing 1
DARIUS MAURITSIUS - 197705312005011001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Sukardan Aloysius - 195909061986011001 - Ketua Penguji
Darius Mauritsius - 197705312005011001 - Penguji 1
Agustinus Hedewata - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
74101
Edisi
Published
Departement
Ilmu Hukum
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
742.01 JAW U
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA