Skripsi
PENGALAMAN KOMUNIKASI “ANONYMOUS CONFESSION” BAGI PENGGUNA AKUN INSTAGRAM @kupang_menfess
XMLSeiring perkembangan zaman dan teknologi, media komunikasi pun turut mengalami perkembangan. Media komunikasi yang dulunya hanya sebatas telepon dan surat, berkembang menjadi radio, televisi, film, serta internet. Dalam ruang lingkup Komunikasi ini media yang dibutuhkan untuk melakukan hubungan Komunikasi juga banyak yang menggunakan media sosial internet salah satunya adalah media social Instagram, selain fungsi media sebagai sarana berbagi informasi, media Instagram adalah sebuah aplikasi berbagi foto dan video yang memungkinkan pengguna mengambil foto, mengambil video, menerapkan filter digital, dan membagikannya ke berbagai layanan jejaring sosial, termasuk milik Instagram sendiri. Sebuah akun Instagram biasanya dikelola secara individu sebagai sarana presentasi diri dan hobi.
Kata kunci: Fenomenologi, Anonymous Confession, Pengalaman, Kupang Menfess
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Oswaldus Neno - Personal Name
|
Student ID |
1603050047
|
Dosen Pembimbing |
Petrus Ana Andung - 197402072008011012 - Dosen Pembimbing 1
Juan Ardiles Nafie - 19001182019031015 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Monika Wutun - 198301112014042001 - Ketua Penguji
Petrus Ana Andung - 197402072008011012 - Penguji 1 Juan Ardiles Nafie - 19901182019031015 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
70201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ilmu Komunikasi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
702.01 Nen P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |