ANALISIS LAGRANGIAN NULL NONSTANDAR DAN FUNGSI GAUGE UNTUK HUKUM INERSIA NEWTON : SEBUAH REVIEW

Detail Cantuman

Skripsi

ANALISIS LAGRANGIAN NULL NONSTANDAR DAN FUNGSI GAUGE UNTUK HUKUM INERSIA NEWTON : SEBUAH REVIEW

XML

Tujuan dari penelitian ini adalah menyajikan secara jelas dan terperinci metode Formalisme Lagrangian untuk menghasilkan Lagrangian Null Nonstandar dan fungsi Gaugenya untuk Hukum Inersia Newton, serta peran invarian aksi dalam membuat Lagrangian Null dan fungsi Gauge Eksak, dengan menurunkan persamaan gerak osilator satu dimensi menggunakan persamaan dasar Lagrangian lalu disubtitusikan ke dalam operator Euler-Lagrange untuk mendapatkan Lagrangian Standar, kemudian diturunkan untuk menghasilkan Lagrangian Null Standar. Lagrangian Null Nonstandar diturunkan dari Lagrangian Nonstandar, selanjutnya kedua Lagrangian Null tersebut dimasukan ke dalam invarian aksi untuk membuatnya Eksak, setelah Lagrangian Null Nonstandar dinyatakan Eksak, disubtitusikan kedalam D ̂_0 x(t)=0 yang merepresentasikan Hukum Inersia Newton. Hasil penelitian menunjukan bahwa Lagrangian Null Nonstandar Eksak dapat dihasilkan dengan membuat Fungsi Gaugenya Invarian, serta diperoleh bahwa Lagrangian Null Nonstandar pertama dan Fungsi Gaugenya yang pertama untuk Hukum Inersia Newton.

Kata kunci: Lagrangian Null Nonstandar, Lagrangian Null Standar, fungsi Gauge Invarian Aksi, Hukum Inersia Newton dan Formalisme Lagrangian.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
AMELIA ADE PUTRI AMBOT - Personal Name
Student ID
1901050004
Dosen Pembimbing
HERRY FRIDOLIN LALUS - 198812202018031001 - Dosen Pembimbing 1
HARTOYO YUDHAWARDANA - 196911101999031003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Amiruddin Supu - 196703111994031001 - Ketua Penguji
Herry Fridolin Lalus - 198812202018031001 - Penguji 1
Hartoyo Yudhawardana - 196911101999031003 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
84203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.03 AMB A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA