ANALISIS PENGGUNAAN RASIO KEUANGAN DALAM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KEUANGAN BPR SARI DINAR KENCANA KUPANG

Detail Cantuman

Skripsi

ANALISIS PENGGUNAAN RASIO KEUANGAN DALAM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KEUANGAN BPR SARI DINAR KENCANA KUPANG

XML

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis Penggunaan Rasio Keuangan Dalam Perencanaan dan Pengendalian Keuangan BPR Sari Dinar Kencana Kupang, dengan jenis dan sumber data yang digunakan pada penelitian ini yaitu, data kualitatif yaitu data yang diperoleh dari BPR Sari Dinar Kencana Kupang. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode kuantitatif. Penelitian ini berdasarkan data primer berupa data keuangan dari laporan keuangan dan data sekunder berupa dokumen-dokumen yang berkaitan dengan Analisis Penggunaan Rasio Keuangan Dalam Perencanaan dan Pengendalian Keuangan BPR Sari Dinar Kencana Kupang. Teknik pengambilan data yang digunakan yaitu observasi , wawancara dan studi dokumentasi. BPR Sari Dinar Kencana Kupang tidak efektif dalam mengelola kas sehingga perencanaan dan pengendalian keuangan pada BPR Sari Dinar Kencana Kupang menjadi tidak efesien. Hal ini ditunjukan oleh beberapa rasio profitabilitas yang tergolong kriteria penilaian tidak sehat seperti ROE,BOPO, dan NPM. Sedangkan ROA tergolong kategori sehat.
Kata Kunci : Anggaran Kas,Rasio , Perencanaan, Pengendalian, ROA, ROE , BOPB,NPM


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1903020124
Dosen Pembimbing
Petrus De E. Rozari, M.Si - - Dosen Pembimbing 1
LUSTRY RAHAYU - 196104111988032001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Petrus De E. Rozari, M.Si - - Ketua Penguji
Dra. Lustry Rahayu, M.Si - 19610411 198803 2 001 - Penguji 1
Mahmud Ahmad - 196204111990031001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
63211
Edisi
Published
Departement
Administrasi Bisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
632.11 Fer A
Copyright
individu penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA