Analisis Laporan Arus Kas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan PT. Diamond Food Indonesia Tbk yang terdaftar di Bursa Efeke Indonesia Periode 2019-2021

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Laporan Arus Kas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan PT. Diamond Food Indonesia Tbk yang terdaftar di Bursa Efeke Indonesia Periode 2019-2021

XML

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja perusahaan PT Diamond Food Indonesia yang di ukur dengan menggunakan rasio arus kas. Kinerja keuangan merupakan hasil yang di capai perusahaan atas berbagai aktivitas yang di lakukan dalam mendayagunakan sumber keuangan yang tersedia.
Metode penelitian yang di gunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan melihat laporan arus kas PT Diamond Food Indonesia yang terdaftar di bursa efek Indonesia periode 2019 sampai 2021 yang di ukur dengan menggunakan Rasio Arus kas, rasio cakupan kas terhadap bunga, rasio Pengeluaran modal, Rasio total hutang, rasio cakupan arus kas.
Hasil penelitian dapat di simpulkan bahwa kinerja PT Diamond Food Indonesia menurut perhitungan rasio arus kas operasi (AKO) selama 3 periode berada di bawah standar satu <1 ,Rasio Cakupan Kas terhadap Bunga Berada di atas standar >1, Rasio pengeluaran modal berada di atas standar satu >1 Rasio total hutang berada di bawah standar satu <1, Rasio cakupan arus kas berada di bahwa satu <1. Yang artinya kinerja perusahaan PT Diamond food hanya mampu menutupi biaya bunga dan pengeluaran modal tetapi tidak dapat menutupi biaya hutang lancar, total hutang dan cakupan arus kas dengan menggunakan arus kas dari aktivitas operasi


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Murniati Djami Manu - Personal Name
Student ID
1901080041
Dosen Pembimbing
ROLENS E H RIWU MANU - 196101211988031001 - Dosen Pembimbing 1
Markus U. K. Yewang - 196412231994031002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Ari Data - 197209022003121003 - Ketua Penguji
Rolens E H Riwu Manu - 196101211988031001 - Penguji 1
MARKUS UMBU K. YEWANG - 196412231994031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Ekonomi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.03 A
Copyright
Universitas Nusa Cendana
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA