Efektivitas Pemanfaatan Dana Bidikmisi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Nusa Cendana Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Efektivitas Pemanfaatan Dana Bidikmisi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Nusa Cendana Kupang

XML

Penelitian ini berjudul Efektivitas Pemanfaatan Dana Bidikmisi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Nusa Cendana Kupang. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui efektivitas pemanfaatan dana bidikmisi mahasiswa di prodi pendidikan ekonomi universitas nusa cendana kupang.
Jenis penelitian yang digunakan yaitu pendekatan kualitatif dengan metode deeskriptif kualitatif, menggunakan pengumpulan data observasi, wawancara serta dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu, pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan/ verivikasi.
Hasil dari penelitian ini yaitu: (1) Dilihat dari pemanfaatan keuangan mahasiswa penerima beasiswa bidikmisi berdasarkan rancangan anggaran biaya dikatakan mahasiswa belum efektif dalam mengelola Rancangan anggaran biaya. (2) Dilihat dari pemanfaatan dana bidikmisi dikatakan belum cukup untuk membiayai kebutuhan-kebutuhan hidup mahasiswa karena masih terdapat beberapa mahasiswa bidikmisi yang belum bisa memanfaatakan dana bidikmisi dengan baik. (3) Efektivitas pemanfaatan dana bidikmisi mahasiswa program studi pendidikan ekonomi universitas nusa cendana kupang dikatakan belum efektif karena masih terdapat beberapa mahasiswa bidikmisi yang belum bisa menyelesaikan studi tepat waktu sesuai dengan ketetapan pemerintah.

Kata kunci : Efektivitas, Pemanfaatan Dana, Beasiswa Bidikmisi.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1901080008
Dosen Pembimbing
Markus U.K.Yewang - 196412231994031002 - Dosen Pembimbing 1
Ari Data - 197209022003121003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Fernando Saragih - 196301271990031002 - Ketua Penguji
MARKUS UMBU K. YEWANG - 196412231994031002 - Penguji 1
Ari Data - 197209022003121003 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Ekonomi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.03 NUB E
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA