Faktor Penyebab Siswa Lulusan SMA Tidak Melanjutkan Pendidikan Ke Perguruan Tinggi Studi Kasus Di Desa Seso Kecamatan Soa Kabupaten Ngada

Detail Cantuman

Skripsi

Faktor Penyebab Siswa Lulusan SMA Tidak Melanjutkan Pendidikan Ke Perguruan Tinggi Studi Kasus Di Desa Seso Kecamatan Soa Kabupaten Ngada

XML

penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan faktor-faktor siswa lulusan SMA tidak melanjutkan pendidikan keperguruan tinggi studi kasus di Desa Seso Kecamatan Soa Kabupaten Ngada. Informan dalam penelitian ini berjumlah 32 orang yang terdiri dari siswa yang tidak melanjutkan pendidikan keperguruan tinggi 16 orang dan orangtua 16 orang. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa factor penyebab siswa tidak melanjutkan pendidikan keperguruan tinggi di Desa Seso Kecamatan Soa Kabupaten Ngada adalah faktor internal: 1. Keterbatasan Ekonomi. 2. Keinginan untuk bekerja. 3. Malas untuk melanjutkan pendidikan.4.Ketakutan anak terhadap penganguran. Faktor eksternal 1. Lingkungan pergaulan. Saran yang dapat diberikan adalah yang pertama, bagi orang tua untuk memahami pentingnya pendidikan dalam kehidupan anak dimasa yang akan datang, memberikan perhatian pengarahan dan pemahaman tentang pendidikan kepada anaknya serta mendukung anak untuk melanjutkan pendidikan hingga kejenjang perguruan tinggi. Kedua, bagi siswa yang tidak melanjutkan pendidikan untuk memahami pentingnya pendidikan dimasa yang akan datang. Tuntulah pendidikan setinggi-tingginya sampai kejenjang perguruan tinggi. Ketiga, Untuk pemerintah diharapkan lembaga dinas sosial agar lebih memperhatikan anak yang tidak bersekolah khususnya bagi mereka yang tidak mampu dalam hal ekonomi agar dapat memberikan bantuan melalui beasiswa.


Detail Information

Item Type
Penulis
Maria Marselina Ony - Personal Name
Student ID
1503030001
Dosen Pembimbing
Penguji
Syamsuryadi - 195712111989011001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
69201
Edisi
Published
Departement
Sosiologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
692.01 Ony F
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA