Analisis Faktor Internal dan Eksternal yang Berhubungan dengan Kepatuhan Minum Obat pada Penderita Kusta di Kota Kupang Tahun 2019

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Faktor Internal dan Eksternal yang Berhubungan dengan Kepatuhan Minum Obat pada Penderita Kusta di Kota Kupang Tahun 2019

XML

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor internal dan eksternal yang berhubungan dengan kepatuhan minum obat pada penderita kusta di Kota Kupang tahun 2019. Penelitian ini menggunakan desain Cross Sectional study. Sampel dalam penelitian ini adalah 52 orang yang diambil menggunakan teknik total sampling. Analisis dilakukan secara univariat, bivariat dengan menggunakan uji Chi Square. Berdasarkan hasil penelitian diketahui ada hubungan antara pengetahuan (p=0,00), peran keluarga (p=0,033), peran petugas kesehatan (0,008), dan reaksi kusta (p=0,004) dengan kepatuhan minum obat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara sikap (p=0,471) dengan kepatuhan minum obat. Disarankan kepada Dinas Kesehatan Kota Kupang agar dapat melakukan kerjasama dengan pengelolah program penyakit menular lebih khusus penyakit kusta agar dapat melakukan sosialisasi kepada keluarga, masyarakat agar dapat membantu memotivasi pasien untuk patuh dalam meminum obat.

Kata Kunci: Kusta, Faktor Internal, Faktor Eksternal, Kepatuhan Minum Obat.


Detail Information

Item Type
Penulis
YULIANA TIMU - Personal Name
Student ID
1627010039
Dosen Pembimbing
DEVIARBI SAKKE TIRA - 197612052003122001 - Dosen Pembimbing 1
MARSELINUS LAGA NUR - 198303072006041011 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Deviarbi Sakke Tira - 197612052003122001 - Ketua Penguji
Marselinus Laga Nur - 198303072006041011 - Penguji 1
Sigit Purnawan - 197903032002121005 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
13101
Edisi
Published
Departement
Kesehatan Masyarakat
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
132.01 TIM A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA