Penerapan Model Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Hukum Newton Di SMA Negeri 2 Amarasi

Detail Cantuman

Skripsi

Penerapan Model Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Hukum Newton Di SMA Negeri 2 Amarasi

XML

Penelitian ini merupakan penelitian penerapan model pembelajaran kooperatif tipe jigsawuntuk meningkatkan hasil belajar siswa pada materi Hukum Newton. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui model kooperatif tipe jigsaw dapat meningkatkan hasil belajar fisika siswa pada materi hukum Newton kelas X SMA Negeri 2 Amarasi. Model penelitian yang digunakann adalah kuasi eksperimen dengan desain penelitian yang terdiri dari kelas eksperimen dan kelas Kontrol. Kedua sampel tersebut diuji menggunakan uji hipotesis t. berdasarkan kriteria pengujian hipotesis t dapat dibedakan dengan signifikan thitung = 9,313 lebih besar ttabel = 2,060 adalah Ha diterima, berdasarkan uji analisis data diketahui penerapan model tipe jigsaw di kelas X SMA Negeri 2 Amarasi dapat meningkatkan hasil belajar siswa.
Kata Kunci : Model Kooperatif Tipe Jigsaw, Hasil Belajar


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1801050043
Dosen Pembimbing
ANTONIUS SUBAN HALI - 197809172009121004 - Dosen Pembimbing 1
HARTOYO YUDHAWARDANA - 196911101999031003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Antonius Suban Hali - 197809172009121004 - Ketua Penguji
Hartoyo Yudhawardana, S.Si., M.Si - 196911101999031003 - Penguji 1
Vinsensius Lantik,S.Pd.,M.Pd - 19790129 200812 1 001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
84203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.03 Man P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA