Skripsi
Pelabelan Harmonis Ganjil Pada Graf P m-C6
XMLGraf G didefinisikan sebagai pasangan himpunan dinotasikan dalam hal ini V adalah himpunan tak kosong dari titik adalah himpunan sisi yang menghubungkan sepasang titik. Dalam Suatu pelabelan graf memiliki banyak cara, salah satunya yaitu dengan menggunakan pelabelan harmonis ganjil, apabila memenuhi fungsi injektif
Dalam skripsi ini digunakan metode penelitian literatur. Hasil yang diperoleh dari penelitian pada pelabelan graf dan fungsi bijektif, dapat dilabeli dengan menggunakan pelabelan harmonis ganjil.
Kata Kunci : Teori Graf, graf Lintasan, Graf Siklus, Pelabelan Harmonis Ganjil
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
MAWAR YUMITA PONG - Personal Name
|
Student ID |
1706040071
|
Dosen Pembimbing |
Ganesha Lapanangga Putra - 19930323 201903 1 015 - Dosen Pembimbing 1
MEKSIANIS ZADRAK NDII - 198305172006041003 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Ganesha Lapanangga Putra - 19930323 201903 1 015 - Ketua Penguji
Meksianis Zadrak Ndii - 198305172006041003 - Penguji 1 Ariyanto - 197505102003121002 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
44201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Matematika
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
442.01 PON P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |
Lampiran Berkas
LOADING LIST...