KEANEKARAGAMAN DAN KELIMPAHAN JENIS BURUNG DI KAWASAN HUTAN MANGROVE DESA LIFULEO KECAMATAN KUPANG BARAT KABUPATEN KUPANG

Detail Cantuman

Skripsi

KEANEKARAGAMAN DAN KELIMPAHAN JENIS BURUNG DI KAWASAN HUTAN MANGROVE DESA LIFULEO KECAMATAN KUPANG BARAT KABUPATEN KUPANG

XML

Burung merupakan satwa liar yang hidup di alam dan mempunyai peranan penting dalam kelestarian lingkungannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keanekaragaman dan kelimpahan jenis burung di kawasan hutan mangrove Desa Lifuleo Kecamatan Kupang Barat Kabupaten Kupang Maret 2023. Metode yang digunakan adalah metode jelajah dengan penentuan titik sebanyak 20 titik menggunakan metode point count untuk pengamatan jenis burung, kemudian data yang diperoleh di analisis dengan indeks keanekaragaman dan indeks kelimpahan. Hasil penelitian menunjukan bahwa jenis burung yang ditemukan yaitu 18 spesies yang terdiri dari 5 ordo 12 family dan 15 genus. Berdasarkan data yang diperoleh indeks keanekaragaman (H') jenis burung di hutan mangrove Desa Lifuleo sebesar 2,648, yang berada pada kisaran 1< H'<3 termasuk dalam kategori sedang. Berdasarkan rata-rata nilai indeks kelimpahan jenis burung di hutan mangrove Desa Lifuleo yang diperoleh sebesar 17,01%, termasuk dalam kategori sedang.
Kata Kunci: Keanekaragaman, Kelimpahan, Burung, Hutan mangrove, Desa Lifuleo


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Sellawanty Nepa Fay - Personal Name
Student ID
1906050027
Dosen Pembimbing
Dr. Ir. Alfred O. M. Dima, M.Si - 19700410 200012 1 001 - Dosen Pembimbing 1
Dr. Ir. Joice J. Bana, M.Si - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Ike Septa F. M., S.Si., M.Sc - - Ketua Penguji
Vinsensius M. Ati, S.Pt., M.Si - - Penguji 1
Ermelinda D. Meye, S.Si, M.Sc - 19781005 200501 2 001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
46201
Edisi
Published
Departement
Biologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
462.01 Fay K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA