Evaluasi Program Lumbung Pangan Masyarakat Di Kecamatan Umbu Ratunggai Barat Kabupaten Sumba Tengah

Detail Cantuman

Skripsi

Evaluasi Program Lumbung Pangan Masyarakat Di Kecamatan Umbu Ratunggai Barat Kabupaten Sumba Tengah

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Sejauh mana keberhasilan Program Lumbang Pangan Masyarakat di Kecamatan Umbu Ratunggai Barat Kabupaten Sumba Tengah. 2) Bagaimana pengaruh program Lumbung Pangan terhadap ketahanan pangan di Kecamatan Umbu Ratunggai Barat Kabupaten Sumba Tengah Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode multistage sampling technique yaitu pengambilan sampel yang dilakukan dalam beberapa tahap dengan pertimbangan bahwa Desa Umbu Jodu merupakan salah satu desa yang memiliki lumbung pangan masyarakat. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat petani yang ada di Desa Jodu yang berjumlah 48 orang. Jenis data yang dikumpulkan adalah data primer diperoleh dari wawancara secara langsung dengan responden yang berpodaman pada daftar pertanyaan sedangkan data sekunder diperoleh dari instansi terkait dan studi literatur terkait. Untuk mengetahuai tujuan pertama dan kedua data dianalisis menggunakan analisis deskriptif dan untuk menjawab tujuan kedua data dianalisis dengan menggunakan skala Likert dengan skor lima kategori. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) keberhasilan Program Lumbang Pangan Masyarakat di Kecamatan Umbu Ratunggai Barat Kabupaten Sumba Tengah. hasil program lumbung pangan dibagi dalam beberapa poin, yang pertama Candangan pangan di desa Umbu Jodu selalu tersedia sejak berjalannya xi program lumbung pangan. Kedua Berkembangnya cadangan pangan kelompok secara berkelanjutan. Ketiga Meningkatnya kemampuan kelompok mengelola lumbung pangan. Keempat Kelompok mampu menyusun laporan pertanggung jawaban program. Kelima Para responden memberikan penilaian bahwa program lumbung pangan masyarakat di desa Umbu Jodu baik dan bermanfaat bagi masyarakat desa Umbu Jodu dan keenam Pengurus Kelompok Tani Agape dan seluruh masyarakat di Desa Umbu Jodu sangat aktif dan sangat berpartisapasi dalam mendukung program lumbung pangan masayarakat, sehingga program lumbung pangan masyarakat berjalan dengan baik sampai sekarang dan memberikan manfaat bagi penduduk desa Umbu Jodu, dan Hasil program lumbung pangan masyarakat yang diterima responden termasuk dalam kategori baik, dengan skor rata-rata 75,38 kategori baik diperoleh dengan pencapaian skor sebesar 4161 dibagi dengan 48 Jumlah seluruh responden dan hasilnya 86,69. persepsi responden terhadap hasil program lumbung pangan masyarakat dirasa sudah baik dan bermanfaat bagi anggota kelompok. *) Alumni Jurusan Agribisnis, Fakultas Pertanian Universitas Nusa Cendana


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1604020195
Dosen Pembimbing
Ignatius Sinu - 195808231988031002 - Dosen Pembimbing 1
SELFIUS P N NAINITI - 196112301986011001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Ignatius Sinu - 195808231988031002 - Ketua Penguji
Selfius P N Nainiti - 196112301986011001 - Penguji 1
Mustafa Abdurahman - 196112251988031001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54201
Edisi
Published
Departement
Agribisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.01 Leb E
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA