Persepsi Nelayan Dalam Pemasaran Ikan Cakalang Di Pasar Oesapa Kelurahan Oesapa Kecamatan Kelapa Lima Kota Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Persepsi Nelayan Dalam Pemasaran Ikan Cakalang Di Pasar Oesapa Kelurahan Oesapa Kecamatan Kelapa Lima Kota Kupang

XML

Persepsi merupakan keterlibatan seseorang yang mendorongnya untuk memberikan sumbangan kepada kelompok maupun individu dalam usaha mencapai tujuan serta turut tanggung jawab terhadap usaha yang bersangkutan. Ikan cakalang merupakan salah satu ikan pelagis besar yang memiliki nilai ekonomi tinggi untuk diperdagangkan secara lokal, antarpulau maupun ekspor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahu alur distribusi pemasaran ikan cakalang dan tingkat persepsi nelayan Kelurahan Oesapa dalam pemasaran ikan cakalang. Penelitian dilakukan menggunakan metode obsrvasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Alur distribusi pemasaran Ikan Cakalang dipasar Oesapa Terdapat dua alur. Alur yang pertama mulai dari nelayan kemudian ke pedagang pengumpul ke pengecer lalu ke konsumen. Kemudian alur yang kedua dari nelayan langsung ke konsumen. Tingkat partisipasi dalam proses pemasaran Ikan Cakalang dipasar Oesapa dapat mengindikasikan bahwa nelayan tidak mengalami kerugian selama proses penjulan ikan. Persepsi nelayan terhadap pemasaran ikan cakalang berada dalam kategori Sangat Tingi dengan nilai rata-rata 81%. Hal ini menunjukkan bahwa masyarakat sangat minat terhadap konsumsi ikan cakalang.

Kata Kunci: Persepsi, Nelayan, Ikan Cakalang, Pasar Oesapa, Kota Kupang


Detail Information

Item Type
SKRIPSI
Penulis
ARTOLDUS TUBA WEA - Personal Name
Student ID
1713020053
Dosen Pembimbing
YAHYAH - 196601081992031002 - Dosen Pembimbing 1
Aludin Al Ayubi - 8824680018 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Lebrina Ivantry Boik - 19880228 201903 2 02 - Ketua Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
54242
Edisi
Published
Departement
Manajemen Sumberdaya Perairan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.42 Wea P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA