Evaluasi Dampak Program Penyuluhan Sistem Tanam Padi Jajar Legowo Terhadap Produksi Dan Pendapatan Petani Di Desa Naitae, Kecamatan Fatuleu Barat, Kabupaten Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Evaluasi Dampak Program Penyuluhan Sistem Tanam Padi Jajar Legowo Terhadap Produksi Dan Pendapatan Petani Di Desa Naitae, Kecamatan Fatuleu Barat, Kabupaten Kupang

XML

Program penyuluhan sangat penting untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan petani tentang sistem jajar legowo untuk meningkatkan produksi dan pendapatan petani. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui proses pelaksanaan penerapan sistem jajar legowo, untuk mengetahui dampak program penyuluhan pertanian terhadap produktivitas padi sawah. Metode penarikan sampel dengan sistem Quota sebanyak 40 petani. Data primer dikumpul menggunakan metode survei sedangkan data sekunder melalalui studi kepustakaan. Data yang terkumpul dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian adalah ;1.Perkembangan sisten legowo sangat tinggi yakni 77,38 persen; 2. Pelaksanaan sistem jajar legowo dikategorikan sngat baik karena dapat meningkatkan produksi dan pendapatan perton; 3. Terjadi peningkatan produksi padi sawah dan pendapatan petani setelah para petani menerapkan sistem tanam jajar legowo, yakni produktivitas padi dikatakan sesudah menerapkan meningkat sebesar 70.800 kg dari sebelumnya 53.350 kg dan pendapatan meningkat dari Rp 221.400.000 menjadi RP.283.200.000.

Kata kunci : Program Penyuluhan, Sistem Tanam, Jajar Legowo, evaluasi.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
OKSI MERUK - Personal Name
Student ID
1704020362
Dosen Pembimbing
Leta R. Levis - 19600501 198903 1 001 - Dosen Pembimbing 1
SELFIUS P N NAINITI - 196112301986011001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
LELA RAFEL LEVIS - - Ketua Penguji
Selfius P N Nainiti - 196112301986011001 - Penguji 1
SERMAN NIKOLAUS - 19591024 198607 1 001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54201
Edisi
Published
Departement
Agribisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.01 MER E
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA