REPRESENTASI GENDERLESS FASHION (Analisis Semiotika Charles Sanders Peirce Pada Gaya Busana Aktor Jefri Nichol Dalam Premier Film Sri Asih)

Detail Cantuman

Skripsi

REPRESENTASI GENDERLESS FASHION (Analisis Semiotika Charles Sanders Peirce Pada Gaya Busana Aktor Jefri Nichol Dalam Premier Film Sri Asih)

XML

Konstruksi gender dalam masyarakat mengekang kebebasan setiap orang untuk mengekspresikan dirinya pada suatu bidang spesifik, salah satunya melalui gaya berbusana atau fashion. Tren belakangan ini yang disebut genderless fashion merupakan sebuah hal baru, inovasi tren yang secara langsung mempengaruhi konsep gender secara luas yang menjadi sebuah perdebatan di lingkungan masyarakat. Laki-laki menjadi sebuah obyek yang sering dikaitkan dengan maskulinitas yang kuat menjadi sebuah perhatian khusus dalam tren berbusana ini. Oleh karena itu, dalam penelitian ini membahas bagaimana representasi genderless fashion Jefri Nichol pada gaya busananya dalam premier film Sri Asih. Menggunakan metode analisis semiotika Charles Sanders Peirce dengan cara membagi tanda melalui trikotomi, diantaranya obyek, representamen dan interpretan. Menggunakan teori konstruksi sosial gender dan didukung oleh teori representasi Hall. Dalam penelitian ini didapati representasi genderless fashion Jefri Nichol ialah dengan menggunakan citra maskulinitasnya yang kuat, Jefri Nichol dengan lantang menyuarakan gaya berbusananya ini sebagai bentuk melepaskan diri dari kekangan gender normatif atas upaya untuk mendeksripsikan identitas diri sebagai bentuk ekspresif terhadap sebuah pilihannya sendiri.
Kata Kunci : Semiotika, Peirce, Genderless¸ Fashion¸ Representasi


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Henwelo Sir - Personal Name
Student ID
1903050046
Dosen Pembimbing
Dr. Petrus Ana Andung, S.Sos., M.Si. - - Dosen Pembimbing 1
Herman E. Seran - 199110142022031006 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Dr. Petrus Ana Andung, S. Sos, M.Si - - Ketua Penguji
Herman E. Seran - 199110142022031006 - Penguji 1
Mariana A.N. Letuna, S.Sos., MA - 19840812009122002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
70201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Komunikasi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
702.01 Sir R
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA