Skripsi
Pengaruh Penggunaan Kombinasi Tepung Ubi Ungu ( Ipomoea batatas l.) Dan Daun Kelor ( Moringa oleifera) Serta Minyak Kelapa Sebagai Pengganti Jagung Dalam Ransum Terhadap Kualitas Fisik Daging Puyuh Jantan
XMLTujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh KUUDKMK sebagai pengganti jagung terhadapkualitas fisik daging puyuh jantan. Metode yang digunakan berupa rancangan acak kelompok (RAK) 4 perlakuan dan 5 ulangan. perlakuan terdiri dari R0: kontrol (0 % KUUDKMK) sebagai kontrol), R1: 25% KUUDKMK sebagai pengganti jagung, R2: 50% KUUDKMK sebagai pengganti jagung, dan R3: 75% KUUDKMK sebagai pengganti jagung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan kombinasi tepung ubi ungu (Ipomoea batatasL.) dan daun kelor (Moringa oleifera) serta minyak kelapa berpengaruh tidak nyata ( P>0,05) terhadap pH, dan keempukan namun berpengaruh nyata (P<0,05) terhadap susut masak,daya ikat air. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa 25% Penggunaan Kombinasi Tepung Ubi Ungu ( Ipomoea Batatas L.) dan Daun Kelor ( Moringa Oleifera) serta Minyak Kelapa menghasilkan kualitas fisik daging puyuh yang terbaik.
Kata kunci : KUUDKMK kombinasi tetung ubi ungu dan daun kelor serta minyak kelapa
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
AGUSTINA ZACHARIAS - Personal Name
|
Student ID |
1605030306
|
Dosen Pembimbing |
SUTAN Y F G DILLAK - 195808291984032001 - Dosen Pembimbing 1
NI PUTU FEBRI SURYATNI - 196402121989012001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Sutan Y F G Dillak - 195808291984032001 - Ketua Penguji
Ni Putu Febri Suryatni - 196402121989012001 - Penguji 1 Heri Armadianto - 196512071993031003 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
54231
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Peternakan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
542.31 ZAC P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |