PENGARUH ATENUASI TERHADAP KUAT SINYAL PADA ANTENA LOOP MENGGUNAKAN SOFTWARE LVDAM-ANT

Detail Cantuman

Skripsi

PENGARUH ATENUASI TERHADAP KUAT SINYAL PADA ANTENA LOOP MENGGUNAKAN SOFTWARE LVDAM-ANT

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Untuk mengetahui pengaruh atenuasi terhadap kuat sinyal pada antena loop menggunakan software LVDAM_ANT dengan polarisasi antena pemancar vertikal antena penerima horizontal. (2) Untuk mengetahui besar pengaruh atenuasi terhadap kuat sinyal pada antena loop menggunakan software LVDAM_ANT dengan polarisasi antena pemancar vertikal antena penerima horizontal. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian eksperimen. Variable yang digunakan sebanyak 2 yaitu atenuasi dan kuat sinyal. Data penelitian dikumpulkan menggunakan software LVDAM-ant serta alat dan bahan yang digunakan yakni antenna Positioner, power supply, antenna yagi, antenna loop, RF Generator, antenna support, meter dan laptop. Berdasarkan hasil penelitian yang sudah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh atenuasi terhadap kuat sinyal pada antenna loop. Hasil ini dibuktikan dengan hasil uji Regresi Linear sederhana karena dari output SPSS Regresi Linear diketahui sig. sebesar 0.000 < 0,05. Dan didapat hasil Thitung adalah -14.257. hasil yang diperoleh untuk Ttabel sebesar 2,052. Karena Thitung < Ttabel, -14.257 < 2,052; maka Ha diterima dan H0 ditolak. Jadi dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh atenuasi terhadap kuat sinyal. Kata Kunci: Antenna, kuat sinyal LVDAM-ant


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Aria Lado Kodo - Personal Name
Student ID
1601130009
Dosen Pembimbing
FRANS F. G. RAY - 197406052006041001 - Dosen Pembimbing 1
ICHSAN FAHMI - 197705052005011004 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Louis F. Boesday - 19900428 202203 1 002 - Ketua Penguji
FRANS F. G. RAY - 197406052006041001 - Penguji 1
Ichsan Fahmi - 197705052005011004 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
83201
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Teknik Elektro
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
832.01 Kod P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA