Peranan Badan Usaha Milik Desa ( BUMDes ) Dalam Pembangunan Dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Desa Nio Lewa Kecamatan Jerebuu Kabupaten Ngada

Detail Cantuman

Skripsi

Peranan Badan Usaha Milik Desa ( BUMDes ) Dalam Pembangunan Dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Desa Nio Lewa Kecamatan Jerebuu Kabupaten Ngada

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Untuk mengetahui peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Dalam Pembangunan Dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Desa Niolewa Kec. Jerebuu Kabupaten Ngada. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Sumber data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Data diproleh dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi.
Dari hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa BUMDESA memiliki satu unit usaha yaitu simpan pinjam yang masih berjalan hingga sampai saat ini dan unit usaha ini termasuk berjalan dengan baik walaupun terakadang adanya perubahan dalam menjalankan unit usaha ini dikarenakan partisipasi masyarakat yang kurang dalam kegiatan BUMDes. Peran BUMDESA didesa Nio Lewa ini sudah berdiri kurang lebih 5 tahun tapi belum dapat memaksimalkan perannya dalam memberdayakan masyarakat, seperti belum meratanya bagi sebagian masyarakat, hal ini dikarenakan adanya kendala dan kurang maksimalnya kinerja serta manajemen BUMDes dalam mengolah potensi yang ada didesa Nio Lewa.
Hasil penelitian ini sebagai berikut : peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) dalam pembangunan dan pemberdayaan masyarakat seperti dalam Undang- Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa adalah suatu perubahan yang lebih baik didalam masyarakat Desa itu sendiri. Badan Usaha Milik Desa (BUMDES Nio Lewa) di Desa Nio Lewa yang telah berdiri ±5 tahun di Desa Nio Lewa memiliki unit- unit usaha yang dijalankan hingga saat ini peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDES Nio Lewa) namun pada kenyataan nya belum dapat memaksimalkan peran dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat yang belum merata masih ada ketimpangan di desa Nio Lewa. faktor pendukung dan faktor penghambat dalam melakukan pemberdayaan masyarakat di desa Nio Lewa antara lain faktor pendukung: a). Adanya peraturan perudang-undangan yang jelas sehingga dapat melakukan tugasnya dengan baik. b). Adanya tingkat partisipasi masyarakat Desa Nio Lewa dalam pelaksanaan kegiatan juga sangat tinggi. Faktor-faktor penghambat antra lain: a). Banyak masyarakat yang belum mengetahui adanya BUMDes Nio Lewa walaupun mereka telah menggunakan unit usaha yang ada tetapi kesadaran partisipasi masyarakat langsung dalam mengambil potensi desa yang dimiliki masih sangat rendah. b).Masyarakat di Desa Nio Lewa kurangnya sosialisasi masyarakat dalam pemberdayaan masyarakat yang dilakukan oleh BUMDES Nio Lewa. c). kurangnya modal di BUMDes desa Nio Lewa.

Kata Kunci : Peran BUMDes, Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
EMIRENSIANA TAI - Personal Name
Student ID
1601080147
Dosen Pembimbing
Markus U.K.Yewang - 196412231994031002 - Dosen Pembimbing 1
Jacob Abolladaka - 197202102006041002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Yeheskial Nggandung - 198408142019032008 - Ketua Penguji
MARKUS UMBU K. YEWANG - 196412231994031002 - Penguji 1
Jacob Abolladaka - 197202102006041002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
74101
Edisi
Published
Departement
Ilmu Hukum
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
742.01 TAI P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA