Rancang Bangun Miniatur Alat Pompa Air Otomatis Dengan Bantuan Tenaga Surya

Detail Cantuman

Skripsi

Rancang Bangun Miniatur Alat Pompa Air Otomatis Dengan Bantuan Tenaga Surya

XML

Energi surya merupakan energi yang tidak terbatas atau tidak akan habis. Energi ini juga dapat dimanfaatkan sebagai energi alternatif yang bisa diubah menjadi energi istrik atau yang sering disebut Pembangkit listrik tenaga surya (PLTS). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara mendesain alat dan sistem kerja dari alat pompa air otomatis menggunakan tenaga surya. Adapun komponen-komponen tenaga surya yaitu: panel surya, sollar changer controller (SCC),baterai, inverter, Water Level Contororl (WLC), dan pompa air. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh peneliti melalui pengamatan secara langsung dilapangan menunjukan bahwa, dalam pemasangan pompa air tenaga surya terlibih dahulu kita menentukan beban listrik yang kita gunakan yaitu daya dari pompa air tersebut agar dapat menentukan panel surya yang kita butuhkan soallar changer controller (SCC), baterai (aki), dan inverter.

Kata kunci : Pompa Air Otomatis Tenaga Surya.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
JULIANTO V. F LETO - Personal Name
Student ID
1601120017
Dosen Pembimbing
EDY SUPRAPTO - 196601111993031002 - Dosen Pembimbing 1
Sealtial Mau - 198909122020121008 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Fahrizal - 196908081994031003 - Ketua Penguji
Edy Suprapto - 196601111993031002 - Penguji 1
Sealtial Mau - 198909122020121008 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
83203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Teknik Mesin
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
832.03 LET R
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA