Inventarisasi Jenis-Jenis Mangrove Di Pesisir Kelapa Tinggi Desa Mata Air Kecamatan Kupang Timur Kabupaten Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Inventarisasi Jenis-Jenis Mangrove Di Pesisir Kelapa Tinggi Desa Mata Air Kecamatan Kupang Timur Kabupaten Kupang

XML

Penelitian dilakukan dari bulan Juni 2023 yang bertempat di hutan mangrove Pesisir Kelapa Tinggi Desa Mata Air Kecamatan Kupang Timur Kabupaten Kupang. Pesisir kelapa tinggi memperlihatkan morfologi yang landai dan pantai berpasir hingga endapan sedimen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis tumbuhan mangrove, untuk mengetahui ciri-ciri morfologi mangrove. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif. Hasil penelitian ditemukan 5 jenis mangrove sejati Ceriops tagal, Bruguiera parvifflora, Avicenia marina, Aficennia alba dan Lumnitzera racemosa yang berasal dari 3 famili yaitu Rhizophoraceae, Avicenniaceae, dan Combretaceae.

Kata Kunci : Inventarisasi, Mangrove.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
HABRITA NORDIANA FALLO - Personal Name
Student ID
1606050043
Dosen Pembimbing
FRANSISKUS KIA DUAN - 196107271990031001 - Dosen Pembimbing 1
MARIA T DANONG - 196608171993032003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kristina Moi Nono - 19671228 199702 2 001 - Ketua Penguji
Theresia L. Boro - 19630327199032003 - Penguji 1
Siprianus Rodho Toli - 195912241993031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
46201
Edisi
Published
Departement
Biologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
462.01 FAL I
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA