Skripsi
ANALISIS RASIO PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE PADA MASA PANDEMI COVID-19 YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA
XMLPenelitian ini dilakukan untuk mengetahui analisis rasio profitabilitas pada perusahaan food and beverage pada masa pandemi covid-19 dengan menggunakan rasio profitabilitas dan alat ukur menggunakan empat rasio yaitu Net Profit Margin (NPM), Gross Profit Margin (GPM), Return On Asset (ROA) dan Retun On Equity (ROE). Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian kuantitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dokumentasi dan kajian literatur. Data yang diolah dalam penelitian ini adalah yaitu data sekunder yang merupakan laporan tahunan yang diperoleh dari web resmi brusa efek indonesia. Subjek penelitian ini adalah 10 perusahaan food and beverage yang terdaftar pada bursa efek indonesia tahun 2019- 2021. Teknik analisis data yang digunakan adalah menggunakan rasio net profit margin, gross profit margin, return on asset dan return on equity. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa rasio net profit dan return on asset yang mengarah pada peningkatan profitabilitas. Sedangkan untuk rasio gross profit margin dan return on equity mengarah pada penurunan profitabilitas.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Sandro Judany Ua - Personal Name
|
Student ID |
1810020182
|
Dosen Pembimbing |
Minarni A. Dethan - 198507152012001012 - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji |
Minarni A. Dethan - 198507152012001012 - Ketua Penguji
Linda Lomi Ga - 198003202005012003 - Penguji 1 Yohana Febiani Angi - 198502022009122002 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
62201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Akuntansi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
622.01 JUD A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |