Analisis Pengaruh Penempatan Lightning Arrester Pada Gardu Induk Nonohonis

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Pengaruh Penempatan Lightning Arrester Pada Gardu Induk Nonohonis

XML

Pada gardu induk terdapat peralatan transformator yang sangat penting. Oleh karena itu transformator perlu dilindungi dari berbagai gangguan terutama gangguan surja petir Untuk mendapatkan kinerja Lightning Arrester yang baik, jarak antara transformator dengan Lightning Arrester harus diperhitungkan secara tepat sesuai dengan standar dan teori yang berlaku.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan komparatif. Pada metode ini akan membandingan hasil perhitungan jarak lighning arrester di beberapa kondisi. Setelah melakukan perhitungan jarak, kemudian dilakukan simulasi untuk mengetahui pengaruh penempatan jarak Lighning Arrester menggunakan software ATP Draw untuk mendapatkan nilai arus dan tegangan terhadap waktu.
Hasil simulasi dengan asumsi jarak penempatan Lightning Arrester terhadap transformator 2,23 m, 2,3m, 4m, 6m, dan 8,25 meter masing-masing didapatkan nilai arus terhadap waktu sebesar 4,875 A, 4,903 A, 5,329 A, 5,568 A dan 5,715 A. Serta nilai tegangannya sebesar 8,607 V, 8,245 V, 3,363 V, 1,759 V, dan 1,074 V. Dari hasil tersebut dapat diketahui bahwa apabila jarak antara Lightning Arrester dan transformator semakin jauh maka nilai arus yang didapatkan semakin besar, sedangkan nilai tegangan yang didapatkan semakin kecil.

Kata Kunci: Lightning Arrester, Transformator, ATP Draw


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1806030093
Dosen Pembimbing
EVTALENY R. MAUBOY - 197904032005012001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Agusthinus S Sampeallo - 196508031992031003 - Ketua Penguji
EVTALENY R. MAUBOY - 197904032005012001 - Penguji 1
WELLEM F. GALLA - 197012231998031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
20201
Edisi
Published
Departement
Teknik Elektro
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
202.01 MAC A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA