Skripsi
Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Oleh Guru Ppkn Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII Di SMP Negeri 1 Fatuleu
XMLPenelitian ini menggunakan metode peneletian kualitatif dengan memperoleh sumber data primer maupun sekunder. Peneliti menggunakan teknik observasi, tes tulis, wawancara dan studi dokumentasi. Informan dalam penelitian ini: Guru PPKn dan siswa-siswi kelas VIII D SMP N 1 Fatuleu sebanyak 31 orang. Hasil penelitian menunjukan bahwa penggunaan model pembelajaran inkuiri sangat baik dalam pembelejaran PPKn karena guru mata pelajaran dapat menggunakan semua langkah-langkah model pembelajaran inkuiri dimulai dari orientasi, merumuskan masalah, merumuskan hipotesis, mengumpulkan data, menguji hipotesis dan merumuskan kesimpulan dengan baik sehingga membuat siswa lebih aktif dan dapat berpikir kritis dalam memahami sebuah masalah dan mencari materi sendiri tentang apa yang akan dipelajari dan materi tersebut akan diingat secara otomatis sehinngga hasil belajar siswa pada mata pelajaran PPKn menjadi meningkat. Hal ini dapat dilihat dari hasil belajar siswa yang awalnya nilai rata-rata siswa hanya mencapai 68,29 dan meningkat setelah diterapkannya model pembelajaran inkuiri menjadi 83,7.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Rifaldo Tfuakan - Personal Name
|
Student ID |
1901070083
|
Dosen Pembimbing |
Dorcar Langgar - 195809031986012001 - Dosen Pembimbing 1
Maria L Bribin - 199305132019032025 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Dorcas Langgar - 195809031986012001 - Ketua Penguji
MARIA L BRIBIN - 199305132019032025 - Penguji 1 Thomas Kemil Masi - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
87205
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
872.05 Kan P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |