Analisis Sistem Pengendalian Internal Persediaan Usaha Dagang Pada PT. Alfamart KKP Matani

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Sistem Pengendalian Internal Persediaan Usaha Dagang Pada PT. Alfamart KKP Matani

XML

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem pengendalian internal persediaan usaha dagang pada PT Alfamart KKP Matani berdasarkan teori COSO
antara lain: Lingkungan Pengendalian, Penilaian Resiko, Aktivitas Pengendalian, Informasi dan Komunikasi serta Pemantauan. Penelitian ini menggunakan metode
penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara dan juga dokumentasi. Jumlah informan
dalam penelitian ini adalah sebanyak 3 orang karyawan PT Alfamart KKP Matani. Hasil dari penelitian ini adalah sistem pengendalian internal persediaan usaha dagang
yang diterapkan di PT Alfamart KKP Matani sudah berjalan dengan baik dan sudah sesuai dengan indikator komponen pengendalian internal menurut Committee of
Sponsoring Organizations of Treadway Commission (COSO).

Kata Kunci: Sistem Pengendalian Internal, Persediaan, COSO


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1910020070
Dosen Pembimbing
PIUS BUMI KELLEN - 196009031987021001 - Dosen Pembimbing 1
NOVI THERESIA KIAK - 198511012019032006 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Pius Bumi Kellen - 196009031987021001 - Ketua Penguji
Novi Theresia Kiak - 198511012019032006 - Penguji 1
Anthon Simon Yohanis Kerihi - 196108081998021001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
62201
Edisi
Published
Departement
Akuntansi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
622.01 PER A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA