Skripsi
PERAN USAHA PENINGKATAN PENDAPATAN KELUARGA (UP2K) TERHADAP KESEJAHTERAAN ANGGOTA (Studi Kasus Pada Kelompok UP2K Wanita Tani Suka Maju Desa Ajaobaki Kecamatan Mollo Utara Kabupaten Timor Tengah Selatan) PERAN USAHA PENINGKATAN PENDAPATAN KELUARGA (UP2K) TERHADAP KESEJAHTERAAN ANGGOTA (Studi Kasus Pada Kelompok UP2K Wanita Tani Suka Maju Desa Ajaobaki Kecamatan Mollo Utara Kabupaten Timor Tengah Selatan)
XMLPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran Kelompok UP2K Wanita Tani Suka Maju Desa Ajaobaki Terhadap Kesejahteraan Anggota. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dengan melakukan wawancara terstruktur kepada informan Kepala Desa Ajaobaki, Ketua PKK, Ketua Kelompok UP2K Wanita Tani Suka Maju, Anggota Kelompok UP2K Wanita Suka Maju dan Keluarga dari Anggota Kelompok UP2K Wanita Suka Maju Desa Ajaobaki. Hasil penelitian menunjukkan bawah Kelompok UP2K Wanita Tani Suka Maju Desa Ajaobaki berperan baik terhadap kesejahteraan anggota melalui kegiatan usaha dalam mencapai kesejahteraan baik pendapatan, Pendidikan, kesehatan, dan konsumsi/pengeluaran. Namun dalam pelaksanaannya terdapat beberapa kendala yaitu penggunaan alat yang masih manual, kemasan produk yang masih biasa, pemasaran, dan jasa pengiriman yang mahal.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Glori Christin Lassa - Personal Name
|
Student ID |
1910010098
|
Dosen Pembimbing |
Petrus E. de Rozari - 196307031989011001 - Dosen Pembimbing 1
Novi Theresia Kiak, - - Dosen Pembimbing 1 |
Penguji |
Petrus Emanuel De Rozari - 196307031989011001 - Ketua Penguji
Novi Theresia Kiak - 198511012019032006 - Penguji 1 Nikson Tameno - 197301012006041001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
60201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
602.01 LAS P
|
Copyright |
UNIVERSITAS NUSA CENDANA
|
Doi |