PENERAPAN CASE BASE REASONING UNTUK MENDIAGNOSIS PENYAKIT LAMBUNG PADA MANUSIA MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES

Detail Cantuman

Skripsi

PENERAPAN CASE BASE REASONING UNTUK MENDIAGNOSIS PENYAKIT LAMBUNG PADA MANUSIA MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES

XML

Lambung adalah organ penting dalam sistem pencernaan yang berperan dalam mencerna makanan dan mengatur keluaran asam lambung untuk menyerap nutrisi. Gangguan atau masalah dalam kesehatan lambung dapat menyebabkan berbagai penyakit, diantaranya gastroesophageal reflux disease (GERD), tukak lambung, dispepsia, gastroenteritis, dan gastritis. Faktor-faktor seperti pola makan yang tidak sehat, stres, merokok, konsumsi makanan pedas, dan infeksi virus dapat memicu penyakit lambung. Penanganan penyakit lambung seringkali memerlukan perawatan medis dan konsultasi dengan dokter ahli penyakit dalam. Kurangnya perhatian dan penanganan yang tepat terhadap kesehatan lambung dapat berdampak negatif pada kualitas hidup seseorang. Dalam konteks ini, dibuat sebuah website untuk memberikan informasi dan pengetahuan tentang penyakit lambung serta perawatannya secara online dengan menerapkan Case Based Reasoning (CBR) menggunakan metode Naïve Bayes untuk mendiagnosis penyakit lambung. Berdasarkan hasil pengujian menggunakan k-fold cross validation terhadap 200 data, didapatkan nilai rata-rata akurasi 92,1% dan rata-rata similarity 72,9% dalam waktu 0,047 detik pada pengujian menggunakan indexing dan nilai rata-rata akurasi 87,3% dan rata-rata similarity 75,5% dalam waktu 0,140 detik pada pengujian menggunakan non-indexing.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Zhany Bogilino Pah - Personal Name
Student ID
1806080092
Dosen Pembimbing
DERWIN RONY SINA - 198007162008121002 - Dosen Pembimbing 1
YELLY YOSIANA NABUASA - 198303242009122004 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Adriana Fanggidae - 197811102003122002 - Ketua Penguji
Clarissa Elfira Amos Pah - 199309162022032013 - Penguji 1
Yulianto Triwahyuadi Polly - 197807262003121002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
55201
Edisi
Submitted
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Submitted
Subyek
No Panggil
552.01 Pah P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA