PENGARUH MEDIA SOSIAL SEBAGAI MEDIA PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SAYURAN HIDPRONIK DI EVOHIDRO LASIANA KUPANG

Detail Cantuman

Skripsi

PENGARUH MEDIA SOSIAL SEBAGAI MEDIA PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SAYURAN HIDPRONIK DI EVOHIDRO LASIANA KUPANG

XML

Penelitian ini bertujuan untuk: 1)Mengetahui media sosial apa saja yang digunakan Evohidro sayuran hidroponik sebagai media pemasaran 2)Mengetahui bagaimana pengaruh intensitas media sosial terhadap Keputusan pembelian di Evohidro 3)Mengetahui bagaimana pengaruh konten di media sosial terhadap Keputusan pembelian di Evohidro 4)Mengetahui bagaimana pengaruh opini konsumen di media sosial terhadap Keputusan pembelian di Evohidro. Informan dalam penelitian ini sebanyak 100 orang. Data penelitian dikumpulkan melalui observasi, wawancara,kuisioner dan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis data kuantitatif dengan pengujian Analisis Regresi Linear Berganda, Uji Simultan dan Uji Parsial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media sosial dengan dimensi intensitas, konten dan opini memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian di Evohidro Sayuran Hidroponik LasianaKotaKupang. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Media sosial secara parsial dan simultan berpengaruh terhadap keputusan pembelian di Evohidro Lasiana Kota Kupang.Besarnya pengaruh tiga variabel media sosial yaitu intensitas,konten dan opini terhadap keputusan pembelian adalah sebsesar 39,1 %.

Kata Kunci: Pengaruh, Media sosial, Pemasaran, Keputusan Pembelian, Sayuran Hidroponik


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Maria Irene Kadju - Personal Name
Student ID
1904020106
Dosen Pembimbing
LIKA BERNADINA - 19620223198601200 - Dosen Pembimbing 1
I WAYAN NAMPA - 198303232012121002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Lika Bernadina - 19620223198601200 - Ketua Penguji
I Wayan Nampa - 198303232012121002 - Penguji 1
Doppy Roy Nendissa - 196303051988031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54201
Edisi
Published
Departement
Agribisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
84201 DJU P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA